Pelaku Mutilasi Kasir Indomaret Prada DP Dituntut Seumur Hidup, Pengacara Sebut Oditur Tak Cermat
Kuasa Hukum pelaku mutilasi kasir Indomaret Prada DP, Mayor CHK Suherman, menyebut bahwa Oditur yang menuntut hukuman seumur hidup tak cermat.
TRIBUNJABAR.ID, PALEMBANG - Kuasa Hukum pelaku mutilasi kasir Indomaret Prada DP, Mayor CHK Suherman, menyebut bahwa Oditur yang menuntut hukuman seumur hidup tak cermat.
Menurut Suherman, Prada DP tak melakukan pembunuhan berencana terhadap kasir Indomaret yang juga kekasih Prada DP, Vera Oktaria (21).
Hal itu disampaikannya dalam sidang Duplik di Pengadilan Militer I-04 Palembang, Kamis (12/9/2019).
"Oditur tidak mencermati utuh pembelaan yang kami sampaikan pada sidang sebelumnya," kata Suherman dalam ruang sidang, Kamis (12/9/2019).
• Dengar Pembelaan Prada DP, Ibu Fera Oktaria Marah Besar: Fitnah Anak Saya, Kamu Harus Dihukum Mati
Suherman menjelaskan, unsur perencanaan itu tak dipenuhi karena adanya keterangan berbeda dari terdakwa dan tuntutan.
Dalam tuntutan Oditur, Prada DP sengaja membenturkan kepala Vera Oktaria di kamar penginapan Sahabat Mulya Kabupaten Musi Banyuasin (Muba)untuk membunuh korban.
Namun, menurut Suherman hal tersebut dilakukan terdakwa karena terpancing emosi dari korban yang menyebut jika telah hamil dua bulan.
Selanjutnya, tuntutan Oditur yang menyebutkan kalau Prada DP sengaja membawa korban ke kawasan Sungai Lilin, Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) dan menginap untuk membunuhnya jika terdapat foto laki-laki lain juga disangkal oleh Suherman.
"Korban dan terdakwa menginap karena sudah larut malam saat mencari rumah bibi terdakwa," ujarnya.
• Sebelum Dituntut Penjara Seumur Hidup, Prada DP Diumpat Kakak Vera Oktaria, Ini Reaksinya
Tak siapkan lokasi menginap
Kasus Pembunuhan Gadis Bandung di Kediri Berkembang pada Prostitusi Online, Mucikari Juga Jual Anak |
![]() |
---|
KABAR TERBARU Persib, Ferdinand Sinaga Kembali ke Persib Bandung, Ezra & Lilipaly Menyusul? |
![]() |
---|
SOSOK Nadya Arifta, Perempuan yang Gantikan Posisi Felicia Tissue di Hati Kaesang Pangarep |
![]() |
---|
Kaesang Diduga Putus dengan Felicia, sang Mantan Calon Mertua Tulis Janji Nikahi Anaknya Desember |
![]() |
---|
Partai Demokrat Versi KLB yang Diketuai Moeldoko Disebut Berpeluang Dapat SK, Ini Alasan Pengamat |
![]() |
---|