Apa Itu Hari Raya Nyepi? Ada Empat Ritual yang Dilakukan, Jaringan Internet pun akan Dimatikan
Saat Hari Raya Nyepi, umat Hindu memohon kepada Tuhan agar menyucikan alam yang menjadi tempat tinggal manusia dan alam semesta.
Penulis: Fidya Alifa Puspafirdausi | Editor: Widia Lestari
Jaringan internet akan dimatikan selama 24 jam, dimulai pada 7 Maret 2019 pukul 06.00 hingga 8 Maret 2019 pukul 06.00.
4. Ngembak Geni
Setelah melaksanakan Nyepi, keesokan harinya umat hindu mengadakan Ngembak Geni.
Tahapan Ngembak Geni, yaitu mengakhiri tapa-berata-yoga-samadi- dan ber-Dharma Santi.
Dharma Santi adalah bersilahturahmi, saling memaafka antar orang.
Mereka akan saling berkunjung ke keluarga dan tetangga agar bisa memulai tahun baru dengan hati yang suci.
Setelah itu diperbolehkan untuk melakukan aktivitas seperti biasanya kembali.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/suasana-hari-libur-nyepi.jpg)