Jadwal Salat dan Jam Berbuka Puasa Hari Ini, 18 Mei 2018

Nah, bagi Anda yang akan melakukan ibadah puasa, harus tahu dong kapan waktu Imsak, sekaligus buka puasa.

Penulis: Yudha Maulana | Editor: Yudha Maulana
ILUSTRASI 

TRIBUNJABAR.ID - Menteri Agama Lukman Hakim telah mengumumkan waktu yang tepat untuk mulai berpuasa.

Hasil Sidang Isbat, Selasa (15/5/2018), pemerintah secara resmi menetapkan 1 Ramadhan jatuh pada Kamis, 17 Mei 2018.

Penetapan 1 Ramadhan ini dilihat berdasarkan hasil laporan rukyatul hilal yang ada di seluruh Indonesia.

Maka, penentuan awal puasa ini, melalui penggenapan bilangan bulan berdasarkan hitungan bulan 30 hari.

Baca: Belum Ada Pemain Lokal Persib Bandung yang Cetak Gol di Liga 1 2018, Mario Gomez Santai

"Maka bulan Sya'ban, saat ini kami genapkan menjadi istiqmal menjadi 30 hari," ujar Lukman.

Nah, bagi Anda yang akan melakukan ibadah puasa, harus tahu dong kapan waktu Imsak, sekaligus buka puasa.

Baca: Mario Gomez Akui Belum Dapatkan Lawan untuk Laga Uji Coba Persib Bandung

Berdasarkan jadwal yang diedarkan Kementrian Agama, berikut ini jadwal lengkap Imsakiyah di sejumlah Kota Besar di Indonesia.

Jangan lupa disimpan ya, awas kota tempat tinggalmu terlewat.

1. Palangkaraya

 

2. Banjarmasin

 

3. Banda Aceh

 

 

5. Surabaya

 

6. Yogyakarta

 

7. Makassar

 

8. Semarang

 

9. Medan

 

10. Balikpapan

 

Selamat melakukan ibadah puasa!

Sumber: Tribun Jabar
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved