Disnakertrans Jabar Klaim Target Mencetak 2 Juta Tenaga Kerja Sudah Terlewati

Setiap ada investasi masuk, DPMPTSP akan mencatat ada berapa lapangan kerja yang dibuka.

Penulis: Theofilus Richard | Editor: Ichsan
Tribun Jabar/Ahmad Imam Baehaqi
Kantor Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Jawa Barat diserbu para pelamar pekerjaan di bursa kerja, Rabu (29/11/2017). 

Meski telah mencapai target, Ferry Sofwan mengatakan Disnakertrans Jabar akan terus menjalankan program untuk mencetak tenaga kerja baru.

Beberapa program yang dijalankan di antaranya adalah job fair, bursa kerja khusus SMK, dan penyelenggaraan seleksi calon karyawan perusahaan yang bekerja sama dengan Disnakertrans Jabar.

“Bahkan kami di Bulan Mei, kami akan meluncurkan kembali pencapaian terakhir dari dua juta kesempatan kerja sehingga akan bertambah angka tenaga kerja baru,” ujarnya.

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved