Agenda Wali Kota Bandung
Hari Ini Ridwan Kamil akan Menerima Dua Penghargaan
Pada malamnya, Emil dijadwalkan juga menerima penganugerahan Indeks Kota Cerdas di Shangrila Hotel Jakarta.
Penulis: Tiah SM | Editor: Kisdiantoro
BANDUNG, TRIBUNJABAR.CO.ID - Wali Kota Bandung Ridwan Kamil, pada Kamis (13/08/15 ) diagendakan akan menerima dua penghargaan. Pagi hari Emil panggilan Ridwan Kamil menerima penghargaan Diaspora Award For Publik Service di Bidakara Convention Centre, Jakarta.
Pada malamnya, Emil dijadwalkan juga menerima penganugerahan Indeks Kota Cerdas di Shangrila Hotel Jakarta. (tsm)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/ridwan-kamil-di-atas-podium_20150710_205738.jpg)