TOPIK
Kebakaran Hutan
-
Kerugian Negara akibat Kebakaran Hutan Lebih dari Rp 200 Triliun
Menurut Luhut, pemerintah belum bisa menjamin tidak ada lagi kebakaran hutan pada 2016.
-
Titik Api dari Gunung Masigit Sudah Membakar Blok Ciengang
Kemarin kan udah lebih dari 1.000 hektare yang kebakar. Sekarang nambah lagi 100 hektare.
-
BREAKING NEWS: Kabut Asap Masih Pekat di Kawasan Nagreg
Mau ke kebun juga takut sesak, jadi diem saja dulu di rumah. Anak-anak juga kalau ke sekolah saya suruh make masker.
-
Seribu Hektare Hutan Gunung Buru Masigit Terbakar, Nagreg Tertutup Asap
Asap mulai pekat menutupi sejumlah wilayah Kecamatan Nagreg dan sekitarnya mulai pukul 09.00 WIB pagi tadi.
-
7 Hektare Lahan Hutan di Gunung Gede Terbakar
Api yang bermula dari blok Cangkil itu mula-mula diketahui hari Minggu (27/9) sekira pukul 10.00.
-
Hutan Gunung Burangrang Kembali Terbakar, Hampir Dua Hektare Gosong
"Titik kebakarannya di barat laut Purwakarta, atau bertepatan dengan perbatasan Kabupaten Purwakarta dan Bandung Barat," ujarnya.
-
Polda Perintahkan Setiap Polres Siaga 24 Jam Antisipasi Kebakaran Hutan
Kita tak ingin kasus yang sama terjadi di Jabar. Sebab beberapa kali di Jabar sudah terjadi kebakaran hutan
-
BREAKING NEWS: Lokasi Kebakaran Gunung Burangrang Sulit Dijangkau
Jadi total area hutan yang terbakar mencapai 4 hektare. Penyebabnya di blok Ciangrem karena diduga ada kelalaian membuang bara api
-
BREAKING NEWS: Bara Api Sebabkan Hutan Gunung Burangrang Terbakar
Kebakaran hutan ada di dua titik di Blok Ciherang dan Cijalu, yang Cijalu sudah padam tinggal Blok Ciherang sampai sekarang masih dilakukan pemadaman