Persib Bandung
Persib Santer Bidik Winger Klub Bundesliga, Gantikan Febri Hariyadi yang Bakal Dilepas?
Febri Hariyadi santer bakal dilepas Persib Bandung di jendela transfer paruh musim 2025/2026.
TRIBUNJABAR.ID - Febri Hariyadi santer bakal dilepas Persib Bandung di jendela transfer paruh musim 2025/2026.
Kabar masuknya Febri Hariyadi ke dalam lis belanja Persis Solo diungkap oleh akun Instagram seputar sepak bola Indonesia @liga_dagelann pada Senin (15/12/2025).
"Persis Solo rumornya minat buat minjem Febri (Hariyadi),'" tulis @liga_dagelan.
Selain rumor kepergian Febri Hariyadi, Persib juga bahkan dikaitkan satu sosok calon pengganti Febri.
Persib dikabarkan bidik sayap kanan asal klub Bundesliga seharga Rp12,17 miliar.
Sosok ini adalah winger Hamburger SC, Bakery Jatta.
Baca juga: Persib Disebut Tolak Tawaran Perdana Pescara, Federico Barba Belum Kembali ke Italia
Kabar masuknya Bakery Jatta ke dalam lis belanja Persib Bandung dibongkar oleh akun Instagram fans base Maung Bandung, @persibfans19333, Kamis (1/1/2026).
"Apakah Ini Pengganti Febri Hariyadi Yang Sepakat Ke Persis Solo??" tulis @persibfans19333.
Namun kans Persib Bandung amankan Bakery Jatta terbilang sukar untuk direalisasikan dengan permanen.
Pasalnya, Bakery Jatta masih diikat kontrak Hamburger SV sampai dengan 30 Juni 2029.
Opsi paling realistis tentu saja dengan mengajukan proposal peminjaman ke Hamburger SV untuk amankan Bakery Jatta.
Dengan menawarkan klausul kontrak maupun nilai gaji yang menarik secara pribadi ke Bakery Jatta.
Berikut profil dan catatan statistiknya:
Profil Bakery Jatta
Dikutip TribunWow.com dari Transfermarkt, berikut profil dari Bakery Jatta:
| Persib Disebut Tolak Tawaran Perdana Pescara, Federico Barba Belum Kembali ke Italia |
|
|---|
| Klub Yunani Ramaikan Perebutan Federico Barba dari Persib Bandung, Saingi Pescara & Palermo |
|
|---|
| Kapan Tiket Persib Bandung vs Persija Jakarta Dijual? Bobotoh Siap-siap War |
|
|---|
| Persib Turun ke Posisi 3 Klasemen Buntut Kemenangan Borneo dan Persija Jakarta |
|
|---|
| Timnas Indonesia di Tangan Pelatih John Herdman, 4 Pemain Persib Masih Menjadi Pilihan Skuad Garuda? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Gelandang-sayap-Persib-Bandung-Febri-Hariyadi-melakukan-selebrasi-sEMEN-pADANG.jpg)