Persib Bandung

Dulu Idola Bobotoh, Eks Persib Bandung Ini Kini Kans Jadi Kunci Timnya Promosi ke Super League

Pemain bola asal Mali ini dulu pernah memperkuat sejumlah tim besar Liga 1, yakni Persib Bandung, Persebaya Surabaya, hingga Persija Jakarta.

Surya/HAYU YUDHA PRABOWO
Selebrasi Makan Konate setelah mencetak gol ke gawang Persib Bandung. 

Bahkan pada 13 Maret 2022, Makan Konate mencetak kemenangan telak 4-9 atas Persikabo 1973.

Performa konsisten dan dedikasi Makan Konate membuat Jakmania yang awalnya skeptis akhirnya memberikan apresiasi penuh.

Mengenal sosok Makan Konate

Makan Konate merupakan pemain kelahiran Bamako, Bali pada 10 November 1991.

Pemain berusia 32 tahun ini berposisi sebagai gelandang serang dengan dominan kaki kanan.

Makan Konate mengawali kariernya bersama Stade Malien pada 1 Januari 2011 sebelum melanjutkan perjalanannya dengan Al-Akhdar SC.

Baca juga: Mantan Persib Bandung Terpergok Perkuat Klub Liga 4, Dulu Menit Bermainnya Jadi Sorotan Bobotoh

Bergabung dengan PSPS Pekanbaru pada 2012, dan berhasil mencetak 6 gol dan 16 pertandingan.

Sempat memperkuat Persib Bandung (musim 13/14, Arema FC (musim 18/19), Persija (musim 21/22), Rans FC (musim 22/23), dan Persikabo 1973 (musim 24/25).

Saat ini, dirinya bergabung dengan Adhyaksa Farm sejak 19 Desember 2024.

Bersama dengan Adhyaksa FC, dirinya mencatatkan 13 pertandingan, 7 gol, 3 assist, 1 kartu kuning dan 1,170 menit bermain.

Saat membela Persib Bandung, Makan Konate berhasil mendapatkan penghargaan Indonesia Champion di Musim 13/14 dan Indonesian League Cup Winner musim 14/15.

Begitu pula saat bergabung dengan Arema FC, dirinya mendapatkan Indonesia League Cup Winner pada musim 18/19.

Profil Makan Konaté

Nama di negara asal    : Makan Konate

Tanggal lahir / Umur   : 10 Nov 1991 (32)

Sumber: TribunWow.com
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved