Konoplyanka merupakan pemain berusia 24 tahun yang menjadi pilar tim nasional Ukraina
Dortmund akan membawa nama-nama besar untuk mengusir hegemoni Bayern di Bundesliga
Jojic terpilih sebagai pemain terbaik setelah mencetak enam gol dan tujuh assist dari 15 laga bersama Partizan
Mario Balotelli mengatakan Inggris hanya memiliki dua pemain berkualitas
Menurut Elza, uang itu rencananya akan digunakan sebagai dana pencapresan Anas mendatang
Keuntungan tersebut juga ditunjang sehatnya keuangan 17 klub dari 18 klub
Musim ini Insigne menjadi bagian utama skuad asuhan Rafael Benitez
Del Potro terhenti di babak kedua Australian Open, kalah dari Roberto Bautista Agut
Mitroglu mencetak tiga gol ketika Yunani menggasak Romania pada pertandingan play-off Piala Dunia
Malaga dan Real Betis dikabarkan tertarik meminjam pemain berusia 21 tahun tersebut
Brasil masih menjadi negara pengimpor pemain profesional terbanyak pada tahun 2013
Sebelumnya Forlan melanglangbuana di Eropa bersama sejumlah klub besar, antara lain Manchester United, Inter Milan, dan Atletico Madrid
Huntelaar pernah main di kompetisi Eredivisie (PSV Eindhoven, Heerenveen, Ajax), Liga BBVA (Real Madrid), dan Serie-A (AC Milan).
Bosnjak yang berusia 34 tahun, pernah membela Handjuk Split dan Dinamo Zagreb
Casillas juga menyanjung penampilan Jese pada laga melawan Espanyol
SETELAH kehilangan Yohan Cabaye, Newcastle kini mengincar midfielder Lyon, Clement Grenier
Ditinggal Shinji Kagawa dan Mario Gotze berpengaruh besar kepada skuad asuhan Jurgen Klopp tersebut
Pelatih Roy Hodgson telah memberikan kesempatan bagi Fraser untuk membela The Three Lions dalam laga persahabatan melawan Cile
Jese memiliki masa depan yang sangat cerah di Santiago Bernabeu
Mantan pemain sayap Lille itu telah mencatat 9 gol dan 5 assist bagi Chelsea