Persib Bandung
Para Pemain Persib Jadi Model di Panggung, Persib Berkolaborasi dengan Brand Fashion Bandung
Perilisan produk hasil KolaboraSIB Persib X Rawtype Riot dihadiri para model yang merupakan pemain dan pelatih Persib, yang tampil pakai produknya.
Editor:
Muhamad Syarif Abdussalam
PERSIB.co.id/M. Jatnika Sadili
Penjaga gawang Persib Bandung Kevin Mendoza mengenakan jaket produk KolaboraSIB PERSIB x Rawtype Riot di Summarecon Mall Bandung, Senin, 27 Januari 2025.
Seperti kolaborasi sebelumnya, Fadma berharap bahwa KolaboraSIB Persib X Rawtype Riot dapat memberikan opsi merchandise resmi yang menarik bagi Bobotoh.
Status "amat sangat terbatas" pada koleksi ini memberikan sentuhan eksklusif yang diharapkan menjadi buruan para penggemar.
"Kita ingin produk hasil kolaborasi menjadi collectable item bagi Bobotoh yang sangat cinta dengan Persib dan bangga terhadap produk lokal Bandung. Selain itu, kita juga berharap, Persib bisa memberikan merchandise berkualitas dan menarik bagi Bobotoh dari berbagai kalangan," tutup Fadma.
Berita Terkait: #Persib Bandung
| Analisis Mantan Pemain Persib Bandung: Luco Absen Tak Akan Kurangi Kekuatan Persib Hadapi Bali |
|
|---|
| Ini Pemain Persib Bandung yang Paling Diwaspadai Bali United, Umpannya Bikin Lawan Deg-degan |
|
|---|
| Persija Makin Jauhi Persib Bandung di Papan Klasemen usai Gilas PSBS Biak 3-1, Emaxwell Hattrick |
|
|---|
| Persib Incar Poin Penuh di Kandang Bali United, Marc Klok: Mulai dari Nol |
|
|---|
| Persib Bandung vs Bali United: Kans Maung Teruskan Tren Kemenangan, Serdadu Tridatu Bakal Ngotot |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Penjaga-gawang-Persib-Bandung-Kevin-Mendoza-mengenakan-jaket-produk-KolaboraSIB.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.