PARADE FOTO
Texas Chicken Buka Gerai Baru di Summarecon Bandung
PARADE FOTO Texas Chicken membuka gerai baru di kawasan Summarecon Bandung, Gedebage, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (19/12/2024).
Penulis: Gani Kurniawan | Editor: Gani Kurniawan
Tribun Jabar/Gani Kurniawan
Pengunjung menyantap menu makanan dan minuman siap saji di gerai Texas Chicken yang baru diresmikan, di kawasan Summarecon Bandung, Gedebage, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (19/12/2024).
PT Quick Serve Indonesia (QSI) sebagai pemegang lisensi waralaba Texas Chicken di Indonesia membuka gerai baru di kawasan Summarecon Bandung, Gedebage, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (19/12/2024).
Gerai Texas Chicken ke-18 di Indonesia atau ke-2 di Kota Bandung tersebut diharapkan mampu memenuhi permintaan masyarakat Bandung akan kehadiran restoran cepat saji yang menyajikan ayam goreng dengan rasa otentik khas Texas Chicken.
Dibukanya gerai baru Texas Chicken di kawasan Bandung Timur tersebut untuk menjangkau para pengguna kereta cepat Whoosh dan akses tol Gedebage, serta kawasan tersebut dinilai akan menjadi kawasan bisnis dan properti yang berkembang.
Berita Terkait: #PARADE FOTO
| Flyover Nurtanio Sudah Diuji Coba |
|
|---|
| Persib Tundukkan Bhayangkara FC 2-0 di Stadion GBLA |
|
|---|
| Jihandak Brimob Polda Jabar evakuasi Benda Diduga Bom di ITC Kosambi Bandung |
|
|---|
| PT Len Industri Perkenalkan Teknologi Pendukung Operasi Militer dan Transportasi Berkelanjutan |
|
|---|
| Sidang Perdana Gugat Cerai Atalia Praratya Kepada Ridwan Kamil |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/20241219_GANI_Texas_Chicken_04.jpg)