Ada Sayembara Buang Kucing dari Gedung DPRD Jabar Berhadiah Rp 50 Ribu, Pecinta Kucing Geram
Ia mengatakan memindahkan kucing bukanlah solusi, tapi menambah beban wilayah buangan.
Penulis: Nazmi Abdurrahman | Editor: Ravianto
jabarprov.go.id
Gedung DPRD Jawa Barat yang di Jalan Diponegoro, Kota Bandung. Sekretariat DPRD Jabar membuat heboh lantaran membuat sayembara membuang kucing dari Gedung DPRD.
"Kalau memang dirasa terlalu banyak, itu bisa dibantu direlokasi sebagian, terus tahap berikutnya disterilkan untuk menekan populasinya, tapi tetap di sana harus ada, karena kalau dikosongkan nanti hama tikus yang banyak," ucapnya.
Menurutnya, dengan dilakukan Sayembara Buang kucing seperti itu, dikhawatirkan akan membuat masyarakat atau pekerja di internal Sekretariat DPRD Jabar jadi berlomba-lomba membuang kucing dengan cara yang tidak layak.
"Zaman lagi susah, orang melihat duit berapapun nilainya, yang dikhawatirkan dengan sayembara itu cara orang mungkin menangkap mereka (kucing) jadi tidak layak nantinya, asal tangkap saja pokoknya dapat, duit masuk," katanya.(*)
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
KABAR Gembira Pasangan Pengantin di Bandung Kini Bisa Langsung Dapat KK Setelah Sah Menikah |
![]() |
---|
Mulai Sekarang Seluruh Pelosok Wilayah Kota Bandung Bakal Disisir Petugas, Ada Apa? |
![]() |
---|
Koi Lokal Sukabumi dan Blitar Moncer di ZNA Bandung Chapter, Tembus Standar Dunia |
![]() |
---|
Kecelakaan di Astanaanyar Bandung, Mobil Ngebut lalu Tabrak Pemotor, Sempat Tabrak Kendaraan Lain |
![]() |
---|
Masalah Sampah Pasar Caringin, Solusi yang Ditawarkan Pemkot Bandung Ditolak Pengelola |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.