Berita Viral
Viral Video Detik-detik Tabung Gas Elpiji Meledak di Jakbar, Korban Histeris saat Cuci Piring
Sebuah video menayangkan detik-detik tabung gas elpiji meledak di sebuah rumah di Jakarta Barat, beredar viral di media sosial.
Penulis: Rheina Sukmawati | Editor: Rheina Sukmawati
Tak lama kemudian, terjadi ledakan tabung gas dari lemari bawah dapur.
Kepada polisi, pemilik rumah menduga penyebab ledakan akibat selang regulator yang longgar dan terlepas.
"Keterangan pemilik rumah, diduga penyebabnya adalah selang regulator gas yang longgar dan terlepas," kata Hasoloan.
Teknis Penyimpanan Tabung Gas Aman
Baca juga: Viral, Aksi Bocah 12 Tahun Diamuk Massa Setelah Ngeyel Menyetir Mobil Ayahnya di Malam Hari
Dilansir dari migas.esdm.go.id, berikut adalah teknis penyimpanan tabung gas elpiji yang aman:
1. Tabung gas elpiji ditempatkan dalam ruangan yang memiliki sirkulasi udara yang baik.
2. Sebaiknya ada ventilasi udara di bagian bawah dekat lantai ruangan.
3. Posisi tabung harus selalu berdiri tegak dengan katup menghadap ke atas.
4. Tabung harus terlindung dari hujan dan panas langsung matahari.
5. Tabung-tabung tidak boleh dipasang dekat sumber api/kompor minyak/arang/kayu bakar/batu bara.
6. Letakkan kompor gas di bagian mendatar dan jauh dari bahan yang mudah terbakar.
Baca berita Tribunjabar.id lainnya di Google News.
#BeritaViral
| Ibu Zulfa Siswi Garut yang Viral Ingin Majukan Usaha tapi Tak Punya Modal, Perlu Rp 100 Ribu Saja |
|
|---|
| Viral, Tiktoker Jadi Korban Catcalling Polisi di Jakarta, Pelaku Diperiksa Terancam Dihukum Propam |
|
|---|
| Viral Penemuan Mayat Pria Asal Bandung di Rumah Penuh Sampah di Pati, 8 Tahun Tak Keluar Rumah |
|
|---|
| Sosok Zulfa, Siswi MTs di Karangpawitan Garut yang Viral Asuh Adik Sambil Berjualan di Sekolah |
|
|---|
| Viral Video Kakek Pengemis di Jambi Kepergok Turun dari Mobil Lalu Minta-minta di Lampu Merah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/detik-detik-tabung-gas-elpiji-meledak-di-jakarta-barat.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.