AC Milan

Skuad AC Milan Sambut Kembalinya Zlatan Ibrahimovic, Fikayo Tomori: Dia Punya Mentalitas Juara

Perjuangan AC Milan di Liga Italia juga masih berlanjut dengan menghadapi Monza pada pekan ke-17 di San Siro, Minggu (17/12/2023) pukul 18.30 WIB.

Editor: Hermawan Aksan
Bolasport.com
Momen perpisahan Zlatan Ibrahimovic dengan AC Milan, Minggu (4/6/2023) di San Siro. Ibrahimovic resmi kembali ke AC Milan meski bukan sebagai pemain. 

"Saya berharap kali ini akan seperti itu juga."

"Ini adalah mentalitas yang selaras dengan AC Milan."

"Saya senang dia akan bersama kami lagi," tutur eks bek Chelsea tersebut.

AC Milan sendiri baru saja memastikan diri lolos ke babak play-off Liga Europa setelah menyelesaikan Liga Champions di peringkat ketiga.

Perjuangan mereka di Liga Italia juga masih berlanjut dengan menghadapi Monza pada pekan ke-17 di San Siro, Minggu (17/12/2023) pukul 18.30 WIB. (*)

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved