Kisah Pilu Bocah di Bekasi, Kaki Diamputasi Gara-gara Ditekel Teman, Sekolah Bilang Cuma Bercanda
Kasus perundungan itu sendiri dialami FAA ketika masih kelas 6 di SDN Jatimulya 09 Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi.
DPRD Kabupaten Bekasi Pantau Perkembangan Kasus
Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi M. Nuh melakukan klarifikasi secara langsung ke SDN Jatimulya 09, dia meminta penjelasan terkait kabar dugaan bullying.
"Ada dugaan perundungan kalau bahasa sekarang bullying di SDN 09 Jatimulya, terus terang saya baru tahu tapi ya kemudian saya coba secepatnya klarifikasi bertanya kepada pihak sekolah," kata M. Nuh.
Dalam kesempatan ini, pihak terkait seperti Dinas Pendidikan (Disdik) serta Kementerian Pendidikan Kebudayaan turut hadir meminta klarifikasi.
Menurut Nuh, kasus ini telah dilaporkan ke kepolisian dan akan terus dipantau. Dia berharap, semua pihak dapat saling melindungi hak anak.
Sebab, baik korban dan terduga pelaku sama-sama anak yang harus dilindungi dan dipenuhi hak pendidikannya.
"Karena kasian sekolah ini juga masih banyak anak-anak yang perlu dibimbing dan dibina jangan sampai anak-anak secara mental jadi terganggu," terangnya.
Artikel ini telah tayang di Tribuntrends.com dengan judul Hancur Hati Ibu FAA, Anaknya Dibully hingga Harus Diamputasi, Korban Ungkap Awal Mula Kakinya Sakit, https://trends.tribunnews.com/2023/11/01/hancur-hati-ibu-faa-anaknya-dibully-hingga-harus-diamputasi-korban-ungkap-awal-mula-kakinya-sakit?page=all.
Editor: Apriantiara Rahmawati Susma
diamputasi
memilukan
anak SMP di Bekasi
korban bullying
korban bullying diamputasi
SDN Jatimulya 09
Kabupaten Bekasi
Perkembangan Kasus Siswa SMK di Cikarang Rahang Patah Usai Keroyok Kakak Kelas, Kepsek Buka Suara |
![]() |
---|
Kondisi Siswa SMK Cikarang Dibully & Dikeroyok Kakak Kelas hingga Rahang Patah, 5 Tersangka Ditahan |
![]() |
---|
Siswa SMK Dikeroyok 13 Orang Kakak Kelas di Cikarang, Disuruh Jongkok dengan Wajah Menatap ke Atas |
![]() |
---|
Viral, Siswa SMK di Bekasi Diduga Jadi Korban Bullying Temannya di Kelas hingga Dirawat di RS |
![]() |
---|
BREAKING NEWS: Pelajar SMA di Garut Tewas Diduga karena jadi Korban Bully di Sekolah |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.