Istri Denny Caknan Dilarikan ke Rumah Sakit Setelah Ngunduh Mantu, Begini Kondisi Bella Terkini
Denny Caknan mengabarkan kondisi Bella Bonita yang ambruk dan pingsan setelah menggelar acara ngunduh mantu di Ngawi pada Jumat (18/8/2023).
TRIBUNJABAR.ID - Istri pedangdut Denny Caknan, Bella Bonita, tiba-tiba dilarikan ke rumah sakit setelah gelar ngunduh mantu.
Denny Caknan mengabarkan kondisi Bella Bonita yang ambruk dan pingsan setelah menggelar acara ngunduh mantu di Ngawi pada Jumat (18/8/2023).
Bella Bonita ambruk dan dikabarkan pingsan hingga harus terbaring lemah di rumah sakit diduga akibat kelelahan.
Bella Bonita istri Denny Caknan langsung dilarikan ke rumah sakit setelah baru saja menggelar acara ngunduh mantu di Ngawi pada Jumat (18/8/2023)
Bahkan Bella Bonita sampai butuh selang Ventilator oksigen agar pernapasannya lancar hingga membuat Denny Caknan selalu berdoa.
Denny Caknan pun membagikan kondisi terkini Bella Bonita setelah dilarikan ke rumah sakit
Bella tampak mengenakan alat bantu pernafasan dalam kondisi wajah yang masih full make up usai acara ngunduh mantu.
Terbaru, kondisi Bella sendiri dikabarkan sudah membaik pasca terbaring lemah di IGD.
Dari unggahannya, Bella mengucapkan terima kasih atas doa dan dukungan fansnya.
"Terima kasih doa dan dukungannya,Alhamdulillah sudah mendingan kok," kata Bella Bonita.
Tak berselang lama, Denny Caknan kembali membagikan kondisi sang istri yang telah membaik.
'Sudah agak mendingan,' tulis Denny Caknan.
Ventilator oksigen yang menempel di hidung Bella Bonita pun sudah dilepas.
Sebelumnya, Kabar tersebut dibagikan Denny Caknan melalui instagram storynya, yang memberikan kekuatan untuk istrinya, Bella Bonita.
"Kuat yuk sayang," kata Denny, pada unggahan Instagram storynya, Jumat, (18/8/2023).
| Epy Kusnandar Dilarikan ke RS, Pemeran Kang Mus Muntah-muntah hingga Diare, Terungkap Kondisinya |
|
|---|
| Ayu Ting Ting Dilarikan ke Rumah Sakit Usai Mendadak Lemas Tak Berdaya, Terungkap Penyebabnya |
|
|---|
| Kronologi Adam Suseno Ambruk hingga Dilarikan ke Rumah Sakit, Inul Daratista Panik Lihat Darah Suami |
|
|---|
| Mengusung Industri Halal Global, BSI International Expo 2025 Siap Hadirkan Maher Zain ke Indonesia |
|
|---|
| Pemain Persib Dilarikan ke Rumah Sakit, Alami Benturan saat Latihan Tadi, Siapa yang Cedera? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Istri-Denny-Caknan-Bella-Bonita-dilarikan-ke-rumah-sakit-setelah-gelar-ngunduh-mantu.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.