Tegas, Bupati Purwakarta Neng Anne Minta ASN untuk Tak Pamer Kemewahan: ASN Dibayar Keringat Rakyat
Menurut Neng Anne, perilaku hedonis bisa melukai hati rakyat yang telah bersusah payah membayar pajak untuk menggaji para ASN.
Penulis: Deanza Falevi | Editor: Seli Andina Miranti
Neng Anne juga meyakinkan, dalam waktu dekat para ASN di Purwakarta akan diberi pelatihan-pelatihan dasar wawasan kebangsaan. Hal ini bertujuan agar para ASN di Purwakarta akan memiliki integritas tinggi dalam bekerja.
"Pekerjaan ASN jika didukung oleh ideologi yang kuat maka dipastikan para ASN akan bekerja bekerja sepenuh hati. Jadi bekerja itu bagian dari mempertahankan kemerdekaan itu sendiri. Semua dikerjakan untuk penuh melayani bangsa khususnya masyarakat di Purwakarta ini," katanya.
Oleh karena itu Bupati Anne juga meminta kepada masyarakat Purwakarta untuk membanu memberikan laporan terhadap keluhan-keluhan pelayanan Pemkab Purwakarta.
"Jika ASN Purwakarta yang berada di bidang pelayanan berlaku lelet atau lambat, silahkan laporkan melalui nomor hotline Pemda Purwakarta," kata Neng Anne.(*)
Bupati Purwakarta
Anne Ratna Mustika
aparatur sipil negara (ASN)
Kabupaten Purwakarta
ASN
pamer kemewahan
Neng Anne
Hadiah Terindah Sebelum Pensiun: Sri Aminah, Sosok di Balik Sukses Anak Istimewa Majalengka |
![]() |
---|
Bupati Purwakarta Tegaskan Pentingnya Pertanian, Om Zein: Penopang Program MBG |
![]() |
---|
Kemenkum Harmonisasikan Raperkada Tasikmalaya Terkait Penghasilan ASN & Kawasan Tertib Lalu Lintas |
![]() |
---|
Ada ASN Tilap Duit Pajak Rp 321 Juta, Bapenda Kota Bandung Ketatkan Pengawasan |
![]() |
---|
Akademisi Menilai Gugatan ASN Cirebon Soal Batas Usia Pensiun Dinilai Sah, Ini Alasannya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.