Kabar Seleb
Sempat Jatuh Sakit hingga Tubuh Kurus Disorot, Nassar Bersyukur Tetap Bisa Lebaran Bareng Keluarga
Penyanyi dangdut kondang Nassar sempat membuat penggemar khawatir karena jatuh sakit hingga tubuh kurusnya disorot, kini ungkap rasa bersyukur
Selain itu, Muzdalifah mengaku suaminya pun mendukung silaturahminya dengan Nassar.
Muzdalifah kini menganggap Nassar sebagai adiknya.
"Kita sama-sama aja walaupun saya juga posisinya sudah beda karena saya punya suami."
"Jadi suami saya juga saling support, saya juga menganggap Bang Nassar sudah seperti adik saya," ungkapnya.
Masih dikutip dari sumber yang sama, Muzdalifah membeberkan persiapan menyambut hari raya Idul Fitri, salah satunya adalah menyiapkan baju dengan warna seragam.
"Siap-siap buat masak, seragaman buat satu keluarga," bebernya.
"Warnanya biru kalau cowok," sambung Fadel.
"Kalau di cowok kan ada putih gadingnya, aku yang di gadingnya," lanjut Muzdalifah.
Muzdalifah juga akan menyiapkan menu khas Makassar untuk Fadel.
"Ya paling masak kupat, masak rendang, masak khasnya suami, coto," ujarnya.
"Biasanya kalau lebaran kan kebetulan aku orang timur ya, orang Makassar."
"Jadi biasa ada spesial request kalau nggak coto makassar, terus pallubasa, yang sop-sop gitu sih," tutup Fadel Islami. (*)
(Tribunnews.com/Katarina Retri)
Artikel ini diolah dari Tribunnews.com dengan judul Bersyukur Bisa Rayakan Idul Fitri Bareng Keluarga Pasca Sakit, Nassar: Ahamdulillah walau Ada Ujian
| BREAKING NEWS: Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun Penjara dan Denda Rp1 Miliar |
|
|---|
| Lesti Hamil Lagi Usai 4 Bulan Lahiran Anak Kedua, Rizky Billar Kena Hujatan, Balas Komentar Netizen |
|
|---|
| Di Balik Perceraian Raisa dan Hamish Daud Tak Rebutan Hak Asuh Anak, Pengacara Ungkap Faktanya |
|
|---|
| Raisa dan Hamish Daud Tak Singgung Penyebab Cerai, Kuasa Hukum Singgung yang Tersakiti |
|
|---|
| Isi Permintaan Maaf Selebgram Jule Soal Isu Selingkuhi Suami, Istri Na Daehoon Ungkap Penyesalan |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.