Kata-kata Bijak Ucapan Selamat Hari Jumat Berkah Berisi Doa dan Harapan Cocok Dibagikan di WA dan FB
Berikut ini kumpulan kata-kata bijak Jumat Berkah berisi doa dan harapan, cocok dibagikan di WhatsApp hingga Facebook.
Penulis: Hilda Rubiah | Editor: Hilda Rubiah
TRIBUNJABAR.ID - Berikut ini kumpulan kata-kata bijak jumat berkah, cocok dibagikan di WhatsApp hingga Facebook.
Ada berbagai cara yang dapat dilakukan saat menyambut Hari Jumat Berkah atau disebut juga sebagai Sayyidul Ayyam ini.
Bagi umat muslim menyambut Hari Jumat biasanya mengerjakan amalan sunah.
Selain salat Jumat, muslim juga menyambutnya dengan memperbanyak sedekah.
Oleh karena tak heran jika hari Jumat disebut sebagai Hari Jumat Berkah.
Nah, supaya lebih berkesan Hari Jumat Berkah juga dapat disambut dengan saling berbagi ucapan.
Baca juga: 9 Rahasia dan Keutamaan Hari Jumat hingga Disebut Jumat Berkah, Waktu Mustajab untuk Berdoa
Ucapan ini tak sekadar ucapan selamat Hari Jumat Berkah berisi kata-kata bijak Jumat Berkah.
Selain itu, dalam dalam kata-kata bijak jumat berkah tersebut berisi doa dan harapan.
Memberikan ucapan atau kata-kata bijak Jumat Berkah tersebut paling tidak saling memberikan motivasi untuk sesama muslim.
Tentu saja Anda juga dapat membagikan kata-kata bijak jumat berkah ini di media sosial, seperti WhatsApp dan Facebook.
Berikut ini Tribunjabar.id rangkum 20 kata-kata bijak ucapan selamat Hari Jumat Berkah berisi doa dan harapan, dilansir dari goodminds.id.
#1 “Di hari yang agung ini, ajarkanlah kami untuk senantiasa menempatkanMu di tempat paling Agung Ya Allah. Karena kami sadar, seringkali dunia lebih kami pentingkan daripada Engkau”
#2 “Ya Allah, Engkau telah menghidupkanku kembali pagi ini di Hari Jumat.
Hidupkan pula hatiku agar senantiasa bersyukur atas segala nikmat yang Kau beri.
#3 “Ya Allah lindungilah kami hari ini dari fitnah akhir zaman, dari berita-berita hoax dari pesan-pesan palsu, dari apa-apa yang dapat menjauhkan kamu dari kejujuran dan tabayyun”
#4 “Sebaik-baiknya manusia adalah dia yang paling bermanfaat bagi orang lain. Buah dari kecerobohan itu adalah sesal. Buah dari ketelitian adalah selamat. Jumat Mubarak”
kata-kata bijak jumat berkah
ucapan selamat Hari Jumat Berkah
Sayyidul Ayyam
Jumat Berkah
doa dan harapan
muslim
Menteri PPPA Ungkap Fakta Mengejutkan, 239 Anak di Jabar Ikut Demo karena Ajakan di Grup WhatsApp |
![]() |
---|
Usai Diterpa Musibah Uya Kuya Gelar Jumat Berkah, Akhirnya Provokator Penjarahan Rumahnya Ditangkap |
![]() |
---|
50 Contoh Ucapan Menyambut Bulan September 2025 Berisi Doa dan Harapan Cocok Buat Status di Medsos |
![]() |
---|
70 Kata-kata Ucapan Selamat Datang Bulan September 2025 Bahasa Inggris, Berisi Doa dan Harapan |
![]() |
---|
50 Ucapan Selamat Datang Bulan September 2025 Penuh Semangat dan Doa dalam Bahasa Inggris |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.