Liga Inggris

Sempat Disebut Beri ''Salam Perpisahan'', Cristiano Ronaldo Tetap Bersama Manchester United

Sambil menangis, striker Manchester United Cristiano Ronaldo memberikan tepuk tangan untuk 73.482 ribu publik Theater of Dreams.

AFP
Ekspresi Cristiano Ronaldo pada laga pekan ke-19 Liga Inggris yang mempertemukan Newcastle vs Man United di Stadion St. James Park, Selasa (28/12/2021) dini hari WIB. 

Namun, Rangnick menegaskan Ronaldo masih punya peranan penting di Manchester United.

"Lebih baik tanyakan saja ke Erik ten Hag soal peran Ronaldo di strateginya," ujar Ralf Rangnick dilansir BolaSport.com dari Sky Sports.

"Ronaldo menunjukkan bahwa dia masih bisa menjadi bagian penting dari tim ini," ucap Ralf Rangnick.

Artikel ini telah tayang di Bolasport.com berjudul Rangnick Pastikan Ronaldo Bertahan di Man United Musim Depan

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved