Gerhana Bulan Penumbra

Gerhana Bulan Penumbra 6 Juni 2020, Ini Niat dan Tata Cara Salat Gerhana Bulan, Salat Khusuf Lengkap

BMKG merilis fenomena alam gerhana bulan penumbra akan terjadi pada 6 Juni 2020, umat muslim dianjurkan salat gerhana, berikut niat dan tata caranya.

Penulis: Hilda Rubiah | Editor: taufik ismail
net
Ilustrasi Salat Gerhana 

Berikut ini bacaan niat dan tata cara salat gerhana lengkapnya

Bacaan niat salat gerhana berjemaah

أُصَلِّي سُنَّةَ الخُسُوفِ رَكْعَتَيْنِ إِمَامً/مَأمُومًا لله تَعَالَى

Ushalli sunnatal khusuf rak‘ataini imaman/makmuman lillahi ta‘ala

Artinya:

"Saya shalat sunnah gerhana bulan dua rakaat sebagai imam/makmum karena Allah SWT."

Bacaan niat salat gerhana sendiri

أُصَلِّي سُنَّةَ الخُسُوفِ رَكْعَتَيْنِ لله تَعَالَى

Ushallî sunnatal khusûf rak‘ataini lillâhi ta‘ala.

Artinya:

"Saya shalat sunnah gerhana bulan dua rakaat karena Allah SWT."

Ilustrasi Salat Gerhana
Ilustrasi Salat Gerhana (net)

Berikut tata cara salat gerhana

1. Niat dalam hati

2. Takbiratul ihram

3. Membaca doa isftitah dan berta'awudz

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved