Kabar Seleb
Kondisi Mutia Ayu dan Bayinya, Mata Sembab Menutupi Wajah Duka dengan Jaket Merah, Uci: Minta Doa
Sebagai istri Glenn Fredly, tentu saja Mutia Ayu dirundung duka mendalam, begini kondisi Mutia Ayu
Penulis: Hilda Rubiah | Editor: Fidya Alifa Puspafirdausi
Kini jenazahnya akan segera dimakamkan di TPU Tanah Kusir.
Postingan Mutia Ayu
Beberapa saat sebelum Glenn meninggal, Mutia Ayu memposting foto bersama Glenn di Instagramnya.
Dalam keterangan foto tersebut, Mutia Ayu menulis harapannya.
Bila kelak anaknya yang baru lahir 40 hari itu akan bangga memiliki sosok ayah seperti Glenn.
"Ketika Gewa sudah dewasa nanti dan mengerti, Gewa pasti akan berkata “Gewa Bangga menjadi anak Perempuan Ayah”
Tuhan selalu jaga Kami I love you @glennfredly309 hari ini pas 40Hari pasca lahiran ," tulis Mutia Ayu.
Sontak saja usai kabar duka Glenn meninggal postingan Mutia Ayu itu langsung dibanjiri bela sungkawah dari pengikutnya.
Seperti yang ditulis @caesa.echa, "Turut berduka cita, km yg kuat yah buat gewa."
@novirizkiyanti, "turut berduka, Semoga Amal ibadahnya diterima disisi - Nya aamiin."
@laveniaoviola, "Turut berduka cita."
@sasshacarissa, "Deepest condolences for your lost.. you are a strong woman ay.. ttp kuat untuk gewa yaaa. RIP @glennfredly309."
Postingan Terakhir Glenn Fredly untuk Mutia Ayu
Sebelum menghembuskan napas terakhir, Glenn Fredly sempat membuat postingan di media sosial.
Dilihat dari Instagram-nya, ada postingan terakhir Glenn Fredly yang mencuri perhatian.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/glenn-fredly-dan-mutia-ayu.jpg)