Sosok Mak Comblang Kang Daniel dan Jihyo Twice Terungkap, Dia Adalah Member 2AM, Ini Dia Profilnya

Rumor pacaran artis idol asal korea selatan Kang Daniel dan Jihyo Twice terungkap, ada sosok yang membuat keduanya bertemu dan dekat, Ini dia sosoknya

Penulis: Hilda Rubiah | Editor: taufik ismail
Tribunstyle.com

TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG - Kabar pacaran Kang Daniel dan Jihyo TWICE berhasil membuat para penggemar masih penasaran.

Kabar hubungan asmara antara idol asal negeri Gingseng itu memang selalu mencuri perhatian penggemar Kpop di Indonesia.

Bahkan kabar Kang Daniel dan Jihyo TWICE resmi berpacaran itu pun tranding di media sosial.

Sebelumnya Kang Daniel dan Jihyo TWICE dikabarkan tengah menjalin hubungan dilaporkan berita Dispatch.

Dispatch merilis beberapa foto Kang Daniel dan Jihyo TWICE yang sedang mengunjungi rumah Kang Daniel.

Tak berselang lama kabar itu tersebar di telinga penggemar, agensi Kang Daniel dan Jihyo TWICE pun mengonfirmasi pemberitaan tersebut.

Baik KONNECT Entertainment agensi Kang Daniel, dan JYP Entertainment agensi Jihyo TWICE, keduanya tidak mengelak kabar asmara dua idol tersebut.

Bahkan dilaporkan Kang Daniel dan Jihyo TWICE sudah menjalin hubungan sejak awal tahun 2019.

Karier Kang Daniel Moncer, Masuk dari Agensi Kecil hingga Dirikan Agensi Sendiri, Pacari Jihyo TWICE

Menyusul berita tersebut Kang Daniel pun mengirim responnya untuk menenangkan para fansnya.

Kang Daniel merespon pemberitaannya bersama Jihyo TWICE dengan menulis surat cinta untuk fans.

Dalam suratnya ia mengucapkan terimakasih kepda penggemarnya yang setia mendukungnya.

Paling tidak dalam suratnya ia tersirat bahwa Kang Daniel benar mengkonfirmasi hubungannya dengan Jihyo TWICE.

Demikian santer para penggemar Kpop masih penasaran.

Apa yang membuat Kang Daniel dan Jihyo TWICE bisa saling mengenal.

Kisah Cinta Kang Daniel, Resmi Pacaran dengan Jihyo TWICE, Dirumorkan Mantan Pacarnya Yuk Jidam

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved