22 April, Hari Bumi Sedunia, Berikut 10 Hal Sederhana yang Bisa Kita Lakukan

Hari Bumi Sedunia dicanangkan oleh senator Amerika Serikat Gaylord Nelson yang juga pengajar lingkungan hidup.

rimbakita.com
Hari Bumi Sedunia pada Senin 22 April 2019 

10 Hal yang Dilakukan untuk Memperingati Hari Bumi

Di Hari Bumi ini ada baiknya kita sebagai manusia mendedikasikan sesuatu untuk planet bumi.

Jika Anda bingung bagaimana caranya, yuk simak beberapa cara yang mungkin bisa kamu lakukan di Hari Bumi Sedunia ini.

Melansir dari Tribun Timur berikut beberapa aktivitas yang bisa Anda lakukan untuk memperingati Hari Bumi Sedunia dan seterusnya.

1. Mulai kebiasaan tempel tulisan-tulisan pengingat untuk jaga lingkungan

Sebagai contoh, anda bisa tulis "Saya akan buang sampah pada tempatnya" dan menempelnya di dinding agar selalu ingat untuk melakukannya.

2. Pilah sampah 

Bisa dimulai dengan memisah apa yang bisa didaur ulang dan yang tidak.

Beberapa produk hasil olahan sampah plastik kemasan produk Tesona, dipamerkan dalam kegiatan
Beberapa produk hasil olahan sampah plastik kemasan produk Tesona, dipamerkan dalam kegiatan "Tebar Pesona bersama Tesona Premium Iced Tea" di kawasan CFD Dago, Jalan Ir. Juanda, Bandung, Minggu (24/3/2019). (Tribun Jabar/Cipta Permana)

3. Perbaiki keran yang bocor

Seperti tidak penting namun air bocor sangat boros air.

Ingat, hanya 1 persen air di bumi yang dapat diminum dan jangan siakan itu!

4. Tanam pohon

Dengan aksi sederhana dengan menanam pohon dan merawatnya, kita sudah bisa bantu berkontribusi bagi bumi. 

5. Gunakan Kendaraan umum

Tinggalkan kendaraan pribadi di rumah dan mulailah bepergianpakai kendaraan umum atau mungkin menumpang tetangga sungguh akan mengurangi emisi kendaraan serta menghambat perubahan iklim.

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved