Karnaval Kemerdekaan
Mau Ketemu Presiden Jokowi? Ini Lho Rute yang Dilalui Jokowi di Kota Bandung, Besok
Presiden Indonesia, Joko Widodo, akan mengunjungi Kota Bandung dalan rangka menghadiri Karnaval Kemerdekaan pada . . .
Penulis: Isal Mawardi | Editor: Dedy Herdiana
Rute Karnaval Kemerdekaan 2017 yaitu dari Gedung Sate menuju Taman Vanda lalu finish di Alun - Alun Kota Bandung. Acara dimulai dari jam 12 siang hingga jam 5 sore
Presiden Jokowi telah mengkonfirmasi akan datang pada acara Karnaval Kemerdekaan kota Bandung. Ia direncanakan akan menaiki kendaraan hias dari Gedung Sate hingga Taman Vanda.
Kemarin, Ridwan Kamil melakukan Press Conference beserta Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata, Kenny, di Taman Sejarah dalam rangka persiapan Karnaval Kemerdekaan 2017 yang akan diselenggarakan pada Sabtu (26/8/2017). (*)