Persib Bandung

Lucunya Bobotoh Cilik Menanti Pemain Persib untuk Meminta Tanda Tangan

Lima orang Bobotoh Cilik yang tengah mengenakan pakaian pangsi hitam setia menanti Pemain Persib di Stadion Persib, Jalan Ahmad Yani, Bandung.

Penulis: Wanti Puspa Gustiningsih | Editor: Jannisha Rosmana Dewi
TRIBUNJABAR.CO.ID/WANTI PUSPA
Para Bobotoh Cilik menunjukkan karton berisi tanda tangan pemain Persib di Mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Bandung, Rabu (26/7/2017). 

Sedikit diskusi sebelum akhirnya mereka menghampiri pemain seperti Muhammad Natshir, Imam Arief Fadillah, Jajang Sukmara dan lainnya.


"Kang boleh minta tanda tangannya?" Ujar Arjuna dan kelima kawannya.

Hingga pukul 15.00 WIB kelima Bobotoh Cilik ini berhasil mendapatkan 10 tanda tangan Pemain Persib Bandung.

Rencananya Arjuna dan kawan-kawan akan menyimpan karton hasil tanda tangan Pemain Persib di rumah masing-masing.

"Nanti mau difigura dan dipajang di rumah," tutup Arjuna.

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved