Kabar dari Balai Kota Bandung

Emil Diskusi di Pendopo, Oded Buka Asean Fun Bike

AGENDA Wali Kota Bandung Ridwan Kamil, Minggu ( 23/08/2015 ) mengawali kegiatan dengan diskusi problematika Kota Bandung

Penulis: Tiah SM | Editor: Dicky Fadiar Djuhud

Laporan Wartawan Tribun Jabar, Tiah SM

BANDUNG, TRIBUNJABAR.CO.ID  -- Agenda Wali Kota Bandung Ridwan Kamil, Minggu ( 23/08/2015 ) mengawali kegiatan dengan diskusi problematika Kota Bandung bersama BEM Bandung Raya di Pendopo.

Kegiatan lain dari Emil, panggilan Ridwan Kamil akan menghadiri acara HUT PAN di Monumen Perjuangan.

Sedangkan agenda Wakil Wali Kota Bandung Oded M Danial membuka Asean Fun Bike di depan Gedung Merdeka Jalan Asia Afrika.

Oded dijadwalkan menghadiri silaturahmi di Pesantren Daru Taubah Kecamatan Andir.

Oded juga menghadiri silaturahmi Paskam di Hotel Golden Flower Asia Afrika. (*) 

#TribunHealth #InfoKecantikanASAM JAWA TERNYATA BISA MEMBUAT KULIT KITA YANG KUSAM, HITAM DAN SEMRAWUT MENJADI PUTIH,...

Posted by Tribun Jabar Online on Wednesday, August 19, 2015

Sumber: Tribun Jabar
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved