Beda dari Anies, Sandiaga Uno Pakai Sepatu Kets di Hari Pertama Ngantor, Ternyata Harganya Segini

Sepatu kets yang dipakai Sandiaga Uno bukanlah berasal dari merek dunia seperti Nike, Adidas, atau New balance, ia ternyata memakai. . .

Penulis: Indan Kurnia Efendi | Editor: Indan Kurnia Efendi
kompas.com
Sandiaga Uno 

TRIBUNJABAR.CO.ID - Anies Baswedan dan Sandiaga uno telah resmi dilantik sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022, Senin (16/10/2017).

Saat hari pertama kerja, Selasa (17/10/2017), keduanya terlihat berangkat bersama menuju kantor.

Hal itu diketahui dari sebuah unggahan di Instagram Anies baswedan.

"Selamat pagi! Berangkat bareng Bro @sandiuno di hari pertama kerja. :)," tulis Anies.

Baca: Perjalanan Anies Baswedan: Dilantik, Dicopot, hingga Dilantik Lagi oleh Jokowi

Instagram/aniesbaswedan
Instagram/aniesbaswedan ()

Sesampainya di Balai Kota, keduanya berkeliling dan kemudian menuju ruang pola Blok G untuk berkumpul sesuai permintaan Sekretaris Daerah DKI Jakarta Saefullah.

Anies-Sandi terlihat mengenakan seragam dinas berwarna cokelat, sama seperti seragam pegawai lain di Balai Kota DKI Jakarta.

Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta itu memang mengenakan pakaian yang sama, namun beda urusannya kalau soal alas kaki.

Baca: Isu Dipacari Chicco Jerikho, Mikha Tambayong Justru Lengket dengan Pria Ini Hingga Bilang Sayang

 Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menggunakan sepaku kets pada hari pertamanya bekerja
Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menggunakan sepaku kets pada hari pertamanya bekerja (Twitter @imanlagi)

Beda dari Anies Baswedan yang memakai sepatu pantofel, Sandiaga Uno lebih memilih menggunakan sepatu kets di hari pertamanya bekerja.

Melansir dari Kompas.com, Sandiaga mengatakan dirinya memang biasa mengenakan sepatu kets.

Ditambah lagi Sandiaga Uno sempat melakukan olahraga lari sebelum ke Balai Kota.

Baca: Iwan Fals Diserang Netizen Gara-gara Posting Ucapan Selamat untuk Anies-Sandi, Gimana Sih Ucapannya

 Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menggunakan sepaku kets pada hari pertamanya bekerja di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (17/10/2017).
Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menggunakan sepaku kets pada hari pertamanya bekerja di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (17/10/2017). ((KOMPAS.com/Jessi Carina))

Sepatu kets yang dipakai Sandiaga Uno bukanlah berasal dari merek dunia seperti Nike, Adidas, atau New balance, ia ternyata memakai sepatu UMKM OKE-OCE edisi Sandiuno.

Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved