TAG
Bhayangkara FC
Bhayangkara Football Club (Bhayangkara FC) diluncurkan Kepolisian RI (Polri) untuk menggantikan nama sebelumnya yakni Bhayangkara Surabaya United (BSU), sehingga kepemilikan sepenuhnya di tangan Polri. Bhayangkara Football Club (Bhayangkara FC) diluncurkan Kepolisian RI (Polri) untuk menggantikan nama sebelumnya yakni Bhayangkara Surabaya United (BSU), sehingga kepemilikan sepenuhnya di tangan Polri. read less
Bhayangkara Presisi Lampung FC bergerak cepat pada masa bursa transfer pemain Liga 1 musim 2025/2026.
Kamis, 26 Juni 2025
Ramon dikabarkan akan menjadi sosok pengganti di lini depan, namun perjalanan transfer ini tampaknya masih menemui jalan berliku.
Rabu, 25 Juni 2025
Sayangnya, negosiasi dan kans deal belum 100 persen. Persib Bandung pun bukan satu-satunya klub Liga 1 yang tertarik dengan Ramon Tanque.
Rabu, 25 Juni 2025
Liga Indonesia telah meluncurkan 55 calon pemain Liga Indonesia All Star di Piala Presiden 2025.
Jumat, 20 Juni 2025
Bestie Ciro Alves di Persib Bandung yang awalnya santer ke Persita Tangerang, ternyata malah terpergok di klub lain.
Kamis, 19 Juni 2025
Mantan penyerang Persib Bandung, Ilija Spasojevic, optimistis menatap Liga 1 2025-2026.
Jumat, 13 Juni 2025
Ketiga klub ini mencatatkan perjalanan gemilang di Pegadaian Liga 2 musim 2024/25, membawa cerita yang unik dan penuh warna.
Minggu, 8 Juni 2025
Mantan pelatih kiper Persib Bandung Luizinho Passos langsung beraksi di klub barunya, Bhayangkara FC.
Sabtu, 7 Juni 2025
Kabar tersebut dinilai mengejutkan karena sebelumnya, Luizinho Passos santer diisukan pindah ke Persik Kediri.
Jumat, 6 Juni 2025
Pemain incaran sejumlah klub Ligfa 1, Saddil Ramdani, sudah dipastikan tak akan lagi membela Sabah FC. Hal ini karena Saddil Ramdani sudah pamitan.
Rabu, 23 April 2025
Bek Persib Bandung, Kakang Rudianto, berpeluang menyeberang ke Bhayangkara FC pada musim depan.
Senin, 3 Maret 2025
Beberapa mantan pemain Persib Bandung menjadi tumpuan tim Liga 2 2024-2025 untuk promosi ke Liga 1 musim depan.
Kamis, 27 Februari 2025
PSIM Yogyakarta resmi juara Liga 2 2024 saat mengalahkan Bhayangkara FC. Pertemuan ini menentukan jawara di Liga 2 2024.
Rabu, 26 Februari 2025
Persijap Jepara menyusul PSIM Yogyakarta dan Bhayangkara FC promosi ke Liga 1 2025/2026.
Selasa, 25 Februari 2025
Bhayangkara FC bisa saja menarik para pemain berstatus polisi, termasuk yang dimiliki Persib Bandung
Rabu, 19 Februari 2025
Sementara bagi PSKC Cimahi, kemenangan menjadi tak berarti karena rivalnya, Persijap Jepara juga menang.
Selasa, 18 Februari 2025
Meski menang atas Bhayangkara FC, PSKC Cimahi masih cemas menunggu hasil laga lain, Persela Lamongan vs Persijap Jepara, pada laga terakhir 8 Besar.
Selasa, 18 Februari 2025
PSKC Cimahi menang atas Bhayangkara FC 1-0 dalam laga terkhir 8 besar Liga 2 Grup Y di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Selasa (18/2/2025).
Selasa, 18 Februari 2025
Bhayangkara FC tidak mau melepas pertandingan terakhir di Grup Y babak delapan besar Liga 2 2024-2025 meski sudah memastikan promosi ke Liga 1.
Selasa, 18 Februari 2025
Kapten PSKC Cimahi, Dias Angga Putra, sangat termotivasi menjelang pertarungan terakhir di babak delapan besar.
Selasa, 18 Februari 2025
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media .
All Right Reserved