Mochtar Kusumaatmadja Pahlawan Nasional

PPM Jabar Akan Gelar Syukuran Setelah Mochtar Kusumaatmadja Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional

MQ Iswara menyebut Provinsi Jabar menjadi salah satu daerah yang vokal mendorong pemberian gelar pahlawan kepada Soeharto dan Mochtar.

|
Penulis: Nazmi Abdurrahman | Editor: Giri
MQ Iswara untuk Tribun
GELAR SYUKURAN - Ketua Pemuda Panca Marga (PPM) Jawa Barat, MQ Iswara. Iswara berencana menggelar syukuran atas penganugerahan gelar pahlawan kepada Mochtar Kusumaatmadja. 

"Jadi, setiap kapal yang berlayar masuk wilayah perairan Indonesia itu harus izin. Tidak bisa seenaknya apalagi kalau dia mengambil yang namanya sumber daya laut kita, mereka harus izin," katanya.

Mochtar pun memiliki konsistensi dalam bidang keilmuan yang dikuasainya. 

"Dia itu konsisten sekali dengan keilmuan yang dimilikinya yaitu hukum internasional. Mochtar menempuh programnya dari UI S1-nya kemudian master of law-nya di luar negeri, dan kemudian S3-nya dia di Unpad. Jadi dia itu konsisten," ucapnya. 

Keilmuan Mochtar pun berdampak luas terhadap masyarakat secara luas, sehingga Mochtar layak menjadi pahlawan nasional. 

"Jadi Mochtar itu bagaimana menjadikan ilmu bukan ilmu yang menjadi menara gading, hanya silau aja bagi orang lain, tapi dia ingin bagaimana itu karena berkontribusi bagi masyarakat," katanya. (*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved