Kabar Seleb
Perjuangan Paula Verhoeven Dapat Hak Asuh Anak, Singgung Pernyataan ART dan Kuasa Hukum Baim Wong
Selain perceraian, Paula Verhoeven juga kini memperjuangkan hak asuh anaknya, soroti pernyataan ART dan kuasa hukum Baim Wong
Bahkan Fahmi juga mengatakan kalau kedua anak Baim punya gak untuk memilih.
"Apakah seperti itu yahh??," tanya Paula lagi.
Sementara itu, pengasuh Kenzo dan Kiano, Yanti mengatakan kalau Baim Wong tidak pernah membatasi anak-anak untuk bertemu dengan Paula Verhoeven.
"Kalau ada pembatasan, bohong besar. Saya berani sumpah demi apa pun bapak gak membatasi anak-anak untuk ketemu ibunya," kata Yanti dikutip dari Intens Investigasi, Jumat (20/12/2024).
Baca juga: Paula Verhoeven Dituding Baim Wong Bersama Pria Lain di Tempat Eksklusif, Kuasa Hukum Bantah Bukti

Menurut Yanti, Paula Verhoeven juga sering datang ke kantor untuk menemui anak-anaknya.
"Ibu sering ke kantor, datang ke kantor kadang dua hari sekali, kadang seminggu sekali gitu, sering ke kantor nemuin anak-anak," kata dia lagi.
Menurut Yanti, Baim Wong membebaskan kapan pun Paula mau datang menemui anak-anak.
"Hari apa pun, jam berapa aja boleh kok dateng ke kantor, kan ada CCTV juga," ujarnya.
Menurut Yanti, Kiano dan Kenzo memang tidak bisa jauh dari Baim Wong.
"Si kakak aja gak bisa jauh dari bapaknya, tidur gak bisa sama bapak, bangun harus sama bapak, tidur harus sama bapak," jelas Yanti.
Ia mengatakan, Paula bisa kapan pun datang jika ingin bertemu anak-anak.
"Ibu kan kalo kangen bisa ke kantor, kapan aja. Bapak tuh hatinya seluas Samudera. Kiano kan dari kecil emang dekat banget sama bapaknya," ungkapnya.
Yanti juga mengatakan kalau Kiano dan Kenzo sudah berkali-kali ditanya Baim Wong kapan ingin bertemu Paula.
Namun ternyata sang anak tidak mau bertemu dengan ibunya.
"Bapak itu selalu nanya 'mau ke mama kapan? ayo papa anterin' tapi anak-anak gak mau," kata dia lagi.
Kronologi dan Penyebab Sule Ditilang Petugas Dishub di Jakarta Selatan, Kesal Syuting Jadi Terlambat |
![]() |
---|
Sindiran Menohok Tasya Farasya Tak Diberi Nafkah Lahir Batin oleh Ahmad Assegaf, Bakar Baju Tidur |
![]() |
---|
Fakta Baru Perceraian Tasya Farasya, Emosi Minta Ditalak Suami, Bakal Ungkap Bukti Penggelapan Uang |
![]() |
---|
Viral Momen Sule Ditilang Dishub karena Tak Bawa Surat KIR saat Mau Syuting: Jangan Dilama-lamain |
![]() |
---|
Profesi Ahmad Assegaf, Gaji Suami Tasya Farasya di Perusahaan Fantastis, Masih Nekat Gelapkan Uang |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.