Persib Bandung
Persib Bandung Tanpa 2 Gelandang Andalan di Laga Lawan Radja Nainggolan dkk, Ini Target Bojan Hodak
Persib Bandung akan kehilangan dua pemain andalannya saat menjamu Bhayangkara FC pada pertandingan pekan ke-30 Liga 1 2023/2024.
Editor:
Hermawan Aksan
Tribun Bali/Wayan Diki Setyawan
Starting eleven Persib Bandung melawan Persikabo 1973 pada pekan ke-29 Liga 1 2023-2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Jumat (15/3/2024) malam. Persib Bandung akan kehilangan dua pemain andalannya saat menjamu Bhayangkara FC pada pertandingan pekan ke-30 Liga 1 2023/2024 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis (28/3/2024).
Persib menyisakan lima pertandingan regular series.
“Jika menang di 2-3 pertandingan laga ke depan kami bisa mengamankan tiket ke championship series."
"Baru setelah itu kami akan melihat bagaimana ke depannya."
"Mungkin akan lebih baik jika berada di posisi kedua untuk melaju ke championship series,” ungkapnya.
Lima laga terakhir Persib di Liga 1 2023/2024:
- Persib Bandung vs Bhayangkara FC (28 Maret 2024)
- Persita Tangerang vs Persib Bandung (2 April 2024)
- Persib Bandung vs Persebaya Surabaya (16 April 2024)
- Persib Bandung vs Borneo FC (20 April 2024)
- Persib Bandung vs PSS Sleman (28 April 2024)
Baca berita-berita Persib Bandung di Tribunjabar.id
Berita Terkait: #Persib Bandung
| BREAKING NEWS: Persib Bandung Kalahkan Bali United, Skor Akhir 1-0, Andrew Jung Jadi Pembeda |
|
|---|
| GOOOLLL, Andrew Jung Cetak Gol Pembeda di Laga Persib Bandung vs Bali United, Persib Unggul 1-0 |
|
|---|
| AKHIRNYA Andrew Jung Jadi Pemecah Kebuntuan, Persib Unggul Sementara |
|
|---|
| DETIK-DETIK Thom Haye Emosi di Laga Persib Bandung vs Bali United, Buka Jersey Robek Berbuah Kartu |
|
|---|
| BABAK I: Duel Persib vs Bali United Berlangsung Sengit, Maung Dominan dan Banjir Peluang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Starting-eleven-Persib-Bandung-melawan-Persikabo-1973-pada.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.