Daftar Fenomena Langit di Bulan Maret 2024 Ada Gerhana Bulan Penumbra, Bisa Disaksikan di Indonesia?
Berikut inilah daftar fenomena langit yang akan terjadi di bulan Maret 2024, ada Gerhana Bulan Penumbra
Penulis: Hilda Rubiah | Editor: Hilda Rubiah
TRIBUNJABAR.ID - Berikut inilah daftar fenomena langit yang akan terjadi di bulan Maret 2024.
Memasuki bukan ketiga di tahun 2024 terdapat beberapa fenomena langit yang akan menghiasi pemandangan langit dunia ini.
Fenomena langit merupakan kejadian alam yang terjadi di luar angkasa yang bisa diamati dari Bumi.
Dilansir dari berbagai sumber terdapat beberapa fenomena langit yang akan terjadi selama bulan Maret 2024.
Baca juga: Viral Fenomena Matahari Kembar di Mentawai, BMKG Sebut Sun Dog, Simak Penjelasannya
Satu di antaranya adalah diprediksi adanya Gerhana Bulan Penumbra.
Namun, apakah Gerhana Bulan Penumbra tersebut bisa disaksikan di Indonesia ?
Berikut Tribunjabar.id rangkum deretan fenomena langit yang akan terjadi di bulan Maret 2024, dilansir dari berbagai sumber.
Bintang Antares
Pada 3 Maret 2024 dini hari, Antares yaitu salah satu bintang paling terang di langit akan terlihat dekat dengan Bulan.
Bulan di Perigee
Pada bulan Maret 2024 ini juga penampakan bulan akan terlihat indah.
Pada 10 Maret 2024 dini hari bulan akan berada pada perigee atau titik terdekat dengan Bumi dalam orbitnya.
Hal ini akan membuat penampakan Bulan sedikit lebih besar di langit.
Ini juga menjadi yang tepat untuk fotografi bulan.
Ekuinoks

7 Fakta Menarik tentang Gerhana Bulan Total Terjadi Malam Ini 7-8 September 2025, Disebut Blood Moon |
![]() |
---|
4 Fenomena Astronomi Sepanjang Bulan September 2025, Termasuk Gerhana Bulan Total, Cek Tanggalnya |
![]() |
---|
Daftar 5 Fenomena Langit Sepanjang Bulan Agustus 2025, Termasuk Puncak Hujan Meteor Perseid |
![]() |
---|
Siap-siap Sabtu 12 April 2025 Ada Fenomena Pink Moon, Apakah Bisa Disaksikan di Indonesia? |
![]() |
---|
Fenomena Gerhana Bulan Total Bakal Terjadi Besok, Simak Waktu Mulai, Puncak, hingga Berakhirnya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.