Mantan Bomber Persib Bandung Langsung Gacor di Pekan Pertama Liga 2, Hattrick dan Duduk di Puncak
Mantan penyerang Persib Bandung mencetak tiga gol dalam laga pekan pertama Liga 2 2023-2024.
Instagram @fcbekasi
Ezechiel N'Douassel mencetak tiga gol untuk Bekasi City FC pada laga pertama di Liga 2 2023-2024, Senin (11/9/2023).
Setelah itu, dia membela Bnhayangkara FC di Liga 1 2020 yang cuma berlangsung tiga pekan. Kompetisi dihentikan karena pandemi Covid-19.
Di Liga 1 2021-2022. dia mencetak 11 gol dari 22 penampilan bersama Bhayangkara FC.
Setelah itu, dia dikabarkan bermain di Malaysia pada awal tahun ini.
Namun, belakangan, dia bergabung dengan FC Bekasi City yang juga dibela Ismen Sofyan, mantan bek Persija Jakarta. (*)
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
4 Idola Lama Bobotoh Persib Bandung Bersinar di Championship Liga 2, Ezechiel Ndousel Paling Gacor |
![]() |
---|
Mantan Penyerang Persib Bandung Langsung Gacor, Cetak 2 Gol, Bikin Timnya Menang 4-0 |
![]() |
---|
Mantan Persib Bandung yang Mendapat Panggilan 'King' Disebut Akan Kembali ke Liga 1, Balik ke Maung? |
![]() |
---|
Di Tengah Momem Kedatangan 5 Pemain Persib, Sriwijaya FC Kerasukan, Libas FC Bekasi City 5-3 |
![]() |
---|
DAFTAR 5 Pemain Persib yang Berpeluang Debut Sore Ini di Laga Sriwijaya FC vs Bekasi City |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.