Persib Bandung

Persib Bandung dan Persis Solo Sama-sama Kehilangan 4 Pemain, Tapi Beda Penyebabnya

Persib Bandung dan Persis Solo, yang akan berjumpa di Stadion Manahan, Solo, Selasa (8/8/2023), dipastikan tampil tanpa beberapa pemainnya.

Penulis: Cipta Permana | Editor: Hermawan Aksan
Adi Ramadhan Pratama/Tribun Jabar
Pelatih Bojan Hodak (kanan) memperhatikan pemain Persib Bandung saat berlatih di Stadion Sidolig, Bandung, Jumat (4/8/2023). Persib Bandung dan Persis Solo, yang akan berjumpa pada pekan ketujuh Liga 1 2023/2024 di Stadion Manahan, Solo, Selasa (8/8/2023), dipastikan tampil tanpa beberapa pemainnya. 

Pertama, berlangsung di Stadion Sultan Agung, Bantul (18/12/2022).

Dalam laga tersebut Persib meraih kemenangan dengan skor 2-1 melalui gol yang dicetak oleh Ciro Alves dan Ezra Walian.

Duel kedua terjadi di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor (4/4/2023).

Laga tersebut berakhir dengan skor 3-1 untuk kemenangan Persib, dengan gol yang dicetak David da Silva (dua gol) dan Frets Butuan.

Dilihat dari statistik kedua kesebelasan di Liga 1 musim ini, Persib Bandung berada di peringkat ke-12 dengan koleksi tujuh poin, sedangkan Persis Solo di urutan ke-14 dengan enam poin.

Dalam tiga pertandingan terakhir yang telah dijalani oleh kedua kesebelasan. Persib Bandung meraih hasil satu kekalahan, satu kali kemenangan, dan satu kali hasil imbang.

Persis Solo meraih satu kali kekalahan dan dua laga lainnya berakhir imbang. (*)

Baca berita-berita Persib Bandung di Tribunjabar.id

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved