Kabar Seleb
Masih Ingat Fahmi Bo? Pemeran Tajudin di Sinetron TOP sempat Kena Stroke, Begini Kondisinya Sekarang
Fahmi Bo atau pemeran Tajudin di TOP itu sempat terkena stroke pada tahun 2018 lalu, ia harus rela menghentikan sejumlah aktivitasnya karena kondisi
TRIBUNJABAR.ID - Bagi Anda penggemar sinetron Tukang Ojek Pengkolan atau TOP, masih ingat Fahmi Bo?
Fahmi Bo atau pemeran Tajudin di TOP itu sempat terkena stroke pada tahun 2018 lalu.
Sejak diserang stroke, ia harus rela menghentikan sejumlah aktivitasnya karena kondisinya.
Bahkan ia juga sempat vakum dari dunia hiburan karena kondisinya tersebut.
Lalu, bagaimana dengan nasib dan kondisinya sekarang ?
Baca juga: Innalillahi, Pemeran Haji Murod di TOP Meninggal, Kisahnya Simpan Upah Syuting Demi Naik Haji Viral
Terlebih dirinya harus menjalani terapi dan mengonsumsi obat-obat sesuai anjuran dokter.
Fahmi mengungkapkan jika ia harus meminum obat dua jenis.
"Sekarang, minum obatnya tinggal 2 jenis aja sih,"
"Dulu kan mesti 9 jenis yang harus dikonsumsi buat seumur hidup," ucap Fahmi Bo, dikutip dari knal YouTube InsertLive, Selasa, 7 Maret 2023.
Meski hanya meminum dua jenis obat, Fahmi mengungkapkan jika saat ini merubah gaya hidupnya.
Fahmi harus menjaga pola makannya.
Ia mengungkapkan jika ia tak boleh mengonsumsi jenis santan, lemak yang memicu kolestrol muncul kembali.
"Tapi untuk perubahan gaya hidup, menjaga makanan jenis santan, lemak dan yang memicu kolesterol itu udah nggak dikonsumsi lagi,"
Bahkan ia juga harus berhenti merokok.
Namun ia mengatakan jika rokok ia belum bisa berhenti.

Reaksi Baim Wong saat Dikabarkan Bangkrut, Kini Blak-blakan soal Kondisi Ekonominya |
![]() |
---|
Curhatan Tasya Farasya sempat Ungkap Kelakuan Suami Bikin Heran ke Nagita Slavina: Sampai Speechless |
![]() |
---|
Baim Wong dengan Wulan Guritno Diisukan sedang Dekat, Diskakmat Denny Sumargo Ditanya Soal Hubungan |
![]() |
---|
Reaksi Arya Saloka Dijodohkan dengan Paula Verhoeven, Duda Putri Anne Padahal Masih Sepupu Baim Wong |
![]() |
---|
Rumah Tangga dengan Ikram Rosadi Diisukan Retak, Larissa Chou Buka Suara Singgung Kesempatan Kedua |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.