Dulu Nenek Iroh Viral Ditolong Baim Wong bahkan Diajak Umrah, Kini Meninggal, Suami Paula Sedih

Masih ingat Nenek Iroh yang pernah viral ditolong Baim Wong, suami Paula Verhoeven? Kini meninggal.

Editor: Widia Lestari
Instagram via Tribunnews
Nenek Iroh meninggal, diumumkan Baim Wong. 

TRIBUNJABAR.ID - Masih ingat Nenek Iroh yang pernah viral ditolong Baim Wong, suami Paula Verhoeven?

Dulu, Nenek Iroh sempat menjadi sorotan bahkan kerap wara-wiri di kanal Youtube Baim Paula.

Ia bahkan sempat tinggal di rumah Baim Wong dan selalu mendapatkan perhatian lebih.

Baca juga: Penampilan Terbaru Paula Verhoeven Berhijab, Istri Baim Wong Cantiknya Bikin Pangling: Doain Ya

Namun, kini Baim Wong umumkan kabar duka. Kini Nenek Iroh meninggal dunia.

Wanita yang pernah ditolong Baim ini tutup usia pada Jumat, 25 Februari 2022. Suami Paula Verhoeven mohon doa untuk Nenek Iroh.

Nenek Iroh meninggal, diumumkan Baim Wong.
Nenek Iroh meninggal, diumumkan Baim Wong. (Instagram via Tribunnews)

Suami Paula Verhoeven itu dilanda duka mendalam.

Baim Wong baru saja kehilangan orang yang ia sayangi.

Orang tersebut adalah Nenek Iroh.

Nenek Iroh merupakan wanita tua yang pernah ditolong Baim Wong.

Ia bahkan sempat tinggal di rumah Baim Wong cukup lama.

Tak hanya itu, Baim juga sempat mengajak Nenek Iroh menunaikan ibadah umrah ke Tanah Suci.

Kini sosok Nenek Iroh tinggal kenangan. Baim mengabarkan bahwa Nenek Iroh telah meninggal.

Kabar itu diumumkan Baim melalui unggahan di Instagramnya.

Ayah dari Kenzo dan Kiano tersebut memposting sejumlah foto saat bersama Nenek Iroh.

Mulai dari saat berada di rumah, bertemu artis, hingga di Tanah Suci.

Sumber: Tribunnews
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved