Tribun Health

Sayang Dilewatkan, Berjemur di Pagi Hari Mencegah Penyakit Tuberkulosis, Lakukan di Waktu Tepat 

Bisa dilakukan sejak pagi hari, biarkan tubuh terkena sinar matahari memberikan khasiat pada kesehatan tubuh

Editor: Hilda Rubiah
Pixabay
Ilustrasi berjemur sinar matahari pagi. 

Aplikasikan lotion SPF antara 20-30 menit sebelum berkegiatan di bawah sinar matahari.

Hal tersebut dilakukan agar lotion bekerja secara baik.

Perhatikan juga kedaluwarsa produk sebelum memakainya.

Meski sudah menggunakan lotion bukan berarti Anda bisa berlama-lama di bawah sinar matahari tanpa terbakar.

Sebab lotion SPF hanya mampu melindungi kulit untuk sementara waktu.

Baca juga: WASPADA, Ini 4 Tanda Tubuh Terinfeksi Covid-19 Varian Baru

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved