Ustaz Keturunan Prabu Siliwangi Ini Sering Lawan Dukun Santet, Ditegur Menag karena Tak Pakai Masker
Tak lupa Gus Yaqut pun mengingatkan Ustaz Ujang Busthomi untuk tetap menjaga protokol kesehatan.
Ujang Busthomi dikenal sebagai ustaz yang sering memerangi dukun-dukun santet dan pemuja setan.
Berbekal sholawat yang selalu dilantunkannya, Ujang Busthomi melawan para dukun itu dan selalu menang.
Diketahui dari sejumlah sumber, Ustaz Ujang Busthomi memiliki nasab yang bersambung kepada Sunan Gunung Jati.
• Ketika Lesti Lontarkan Candaan, Ngaku Hamil ke Ibunya, Begini Reaksi Sang Ibu Mendengar Hal Itu
• Didi Riyadi dan Ayu Ting Ting Dijodoh-jodohkan Oleh Netizen, Saat Ini Ayu Gagal Menikah dengan Adit
Ini silsilahnya mulai dari bapak hingga ke Prabu Siliwangi:
1. Lukman Hakim, putra dari
2. Kiai Hudori, putra dari
3. Kiai Zamhur, putra dari
4. Ki Arif, putra dari
5. Tubagus Bunyamin, putra dari
6. Maulana Asikin, putra dari
7. Maulana Zaenal Arifin, putra dari
8. Maulana Abul Mahasin, putra dari
9. Maulana Mansyur, putra dari
10. Maulana Abdul Fatah Tirtayasa, putra dari
11. Maulana Abdul Mufakir, putra dari