Orangtua Ayu Ting Ting Foto Bareng Orangtua Adit Jayusman, Seperti di Butik, Fitting Baju Pengantin?

Beredar foto keakraban ayah dan ibu Adit Jayusman dengan Umi Kalsum dan Abdul Rozak, orangtua Ayu Ting Ting.

Editor: Siti Fatimah
Instagram
teka teki calon suami Ayu Ting Ting 

"Wooww.. Can't wait Adit dan Ayu (emoji hati), " tulis @deviandriani23.

"Woohooooo (emoji hati), " seru @dyagalery92.

"Semoga cepet dihalalkan. Udah gak sabar lihat Ayu di pelaminan (emoji hati), " ujar @nitta_888.

"Tinggal di halalkan, " cetus @arenjaren.

Bahkan ada yang mendoakan agar kedua belah pihak keluarga mereka benar menjadi besan.

"Ini yang reallllll gak bisa dipungkiri lagi. Semoga jadi besanan, " harap @rabiatul274.

Meski begitu, sejauh ini belum ada penjelasan resmi baik dari pihak Ayu maupun keluarga Adit terkait foto ini.

Keberadaan Adit Dipertanyakan

Sementara, baru-baru ini ibunda Ayu Ting Ting, Umi Kalsum memposting foto bersama.

Dalam foto itu ada Ayu Ting Ting, Abdul Rozak, Syifa dan sang pacar.

Foto itu diambil di kafe milik Ayu Ting Ting.

"kumpul di @dehalucafe," tulis Umi kalsum lewat @mom_ayting92_.

Namun, ketidakhadiran Adit di foto itu jadi perhatian warganet.

"Adit mana ,umi ????" tulis @wini8736.

Komentar ini jadi bahasan banyak warganet lainnya.

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved