61 Pasangan Bukan Muhrim di Kota Tasikmalaya Kena Razia Sedang Berduaan di Dalam Kosan
Razia digelar petugas gabungan Kota Tasikmalaya Sabtu (1/2/2020) malam hingga Minggu (2/2) dini hari, berhasil menjaring 61 pasangan bukan muhrim.
Laporan Wartawan Tribun Jabar, Firman Suryaman
TRIBUNJABAR.ID, TASIKMALAYA - Tempat kosan rupanya masih jadi tempat aman untuk berbuat mesum di Kota Tasikmalaya.
Razia yang digelar petugas gabungan Sabtu (1/2/2020) malam hingga Minggu (2/2/2020) dini hari, berhasil menjaring 61 pasangan bukan muhrim.
Petugas juga mengamankan tujuh remaja yang diduga tengah pesta minuman keras (miras).
• Setelah Gagalkan Penyelundupan Sabu-Sabu, Petugas Langsung Merazia Ponsel di Rutan Kebonwaru
• Suasana Mencekam di KHZ Mustofa Tasik, Warga Temukan Balita Terkurung di Mobil, Ortunya Lagi Belanja
• Petir Menyambar Sebuah Rumah di Tasikmalaya, Dinding Rumah dan TV Rusak, Penghuni Syok
Pasalnya, di sekitar kerumunan mereka, petugas menemukan botol miras.
Sejumlah pengunjung karaoke juga diamankan karena tak memiliki identitas.
Razia kali ini dilakukan jajaran Satpol PP Kota, Polres Tasikmalaya Kota serta Brigif 13 Galuh Kostrad.
"Diluar dugaan, kami berhasil mengamankan pasangan bukan muhrim cukup banyak yaitu 61 pasangan," kata Kabid Tibum Satpol PP Kota, Yogi Subarkah, seusai razia.
• Hobi Fotografi, Pemuda Garut Ini Unggah Hasil Potretannya di Instagram tapi Isinya Perempuan Bugil
• BELUM LIHAT Persib Bandung Vs Melaka United? Begini Jalannya Pertandingan Sampai Tuntas, Menang 3-1

Yogi mengungkapkan, ke-61 pasangan bukan muhrim itu digelandang hanya dari lima tempat kosan.
"Karena terbatasnya waktu, kami hanya sempat merazia lima tempat kosan," ujarnya.
BREAKING NEWS, Bupati Ciamis Sekeluarga dan Wakil Bupati Terpapapar Covid-19, Ini Kondisi Mereka |
![]() |
---|
Melanggar Protokol Covid, Suami Istri Ini Berduaan di Hotel, Tepergok Satpam, Akhirnya Dipenjara |
![]() |
---|
Pengendara Moge Ditendang karena Terobos Ring 1, Paspampres: Itu Sebenarnya Bisa Ditembak |
![]() |
---|
Kuncen Pesugihan Gunung Simpay: Pemuja Harus Waspada Saat Kontrak dengan Jin, Ingkar Pasti Mati |
![]() |
---|
Dede Sunandar Dihina dengan Kata Kasar oleh Istri Artis Terkenal, Sule Syok Tahu Sosoknya |
![]() |
---|