Kronologi Pemuda Iseng Lempar Cat dan Tendang Motor yang Melaju, Korban Tewas Karena Luka Parah
Tak disangka, keisengan pemuda tersebut memisahkannya dengan sang buah hati yang masih menginjak remaja tersebut.
Kini polisi menetapkan pemuda bernama Arya Pandu Sejati (18) sebagai tersangka atas insiden tewasnya Fatur.
Selain itu, polisi juga menangkap sebelas pemuda lainnya yang merupakan teman Arya saat kejadian berlangsung.

Pengakuan Tersangka: Iseng
Berdasarkan keterangan Kapolres Bantul AKBP Wachyu Tri Budi Sulistiyono, tersangka mengaku iseng melempar cat dan menendang Fatur.
"Motivasi tersangka melempar dan menendang korban sementara sifatnya karena iseng. Setelah itu baru mereka mengejar korban hingga kemudian menendang dan jatuh," kata AKBP Wachyu.
Arya mengaku saat itu mencari korban keisengannya secara acak.
Sementara itu disinggung soal kelompoknya, Arya bersama sebelas teman lainnya mengaku tidak tergabung dalam geng apapun.
Atas sejumlah keterangan yang diberikan polisi, mereka hanya sebatas sering berkomunikasi di grup sosial media WhatsApp.
Ibu Korban Minta Nyawa Dibayar Nyawa
Menerima kabar meninggalnya sang buah hatinya, ibu dari korban Fatur, Bidiastuti tak kuasa menahan isak tangis saat di Mapolres Bantul.
Derita Ibu Muda yang Sedang Hamil Korban Ledakan Kilang Balongan, dari Rahimnya Terus Keluar Darah |
![]() |
---|
Biasa 'Nempel' ke Nathalie Holscher, Kini Anak Bungsu Sule Sahur tanpa Bundanya, Putri Bagikan Video |
![]() |
---|
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 5 23 April, Darman Geram, Janji akan Buat Nasib Bubun Seperti Ini |
![]() |
---|
BREAKING NEWS Larangan Mudik Diperpanjang, Mulai Berlaku Hari Ini sampai 24 Mei |
![]() |
---|
Tabah Sampai Akhir dan Bekerja dalam Senyap, 53 Awak KRI Nanggala-402 Kini Menunggu Diselamatkan |
![]() |
---|