7 Manfaat Kunyit Putih, Bisa Mencegah Kanker hingga Obati Penyakit Maag
Kunyit putih memang lebih jarang ditemukan di pasaran bila dibandingkan dengan kunyit kuning.
Segudang manfaat kunyit putih bagi kesehatan tubuh, atasi maag, rematik, dan dijadikan obat kumur
TRIBUNJABAR.ID - Kunyit putih memang lebih jarang ditemukan di pasaran bila dibandingkan dengan kunyit kuning.
Tanaman yang termasuk keluarga jahe-jahean itu ternyata memiliki banyak khasiat.
Bernama ilmiah Curcuma zedoria, kunyit putih dipercaya mampu mengatasi beberapa gangguan kesehatan.
Bukan hanya akarnya saja, bagian-bagian kunyit putih lainnya juga bermanfaat.
Mulai dari minyak hingga daun dapat dimanfaatkan sebagai obat.
Meski memiliki rasa yang agak pedas, kunyit putih aman untuk dikonsumsi dalam takaran yang tidak berlebihan
Tanaman yang banyak dijumpai di Bangladesh, Sri Lanka, India, Tiongkok, Jepang, Brazil, Nepal, dan Thailand ini, sudah digunakan secara tradisional oleh masyarakat sebagai obat untuk mengatasi gangguan menstruasi, dispepsia, muntah, dan kanker.
Namun, khasiat kunyit putih masih harus diteliti lebih lanjut.

Beberapa manfaat kunyit putih adalah obat analgesik atau antinyeri, antialergi, obat tukak lambung, antiracun (penawar bisa ular), dan antiradang.
KABAR TERBARU Persib Bandung, 6 Pemain Sudah Hengkang, Stefano Lilipaly dan Irfan Jaya Datang? |
![]() |
---|
Tak Ada Pemain Asing di Latihan Perdana Persib Bandung, Wander Luiz Akhir Pekan Ini Baru Berangkat |
![]() |
---|
BARU SAJA Gelombang Tinggi Hantam Seratus Warung di Pesisir Pantai Citepus Sukabumi |
![]() |
---|
Roy Ikatan Cinta Masih Hidup? Pemeran Roy, Fiki Alman Jawab Pertanyaan Itu, Beri Petunjuk Soal Makam |
![]() |
---|
Daftar Pemain yang Merapat ke Persib Bandung, dari Hanif Sjahbandi sampai Ferdinand Sinaga |
![]() |
---|