Persib Bandung
Semen Padang Bobol Gawang Persib Bandung, Skor Jadi Imbang 1-1, Ezechiel N Douassel Main
Semen Padang mampu menyamakan skor pada awal babak kedua saat melawan Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat
Menerima sodoran Esteban Vizcarra di dalam kotak penalti, Ghozali Siregar melepaskan tembakan mendatar.
Bola yang meluncur cepat tak mampu dihalau kiper Semen Padang, Teja Paku Alam.
Untuk menambah daya gedor di babak kedua, pelatih Persib Bandung memainkan Ezechiel N Douassel menggantikan Ghozali Siregar.
Selain gol Ghozali Siregar, Persib Bandung juga punya dua peluang emas untuk menambah gol melalui sepakan Kevin van Kippersluis.
Peluang terbaik datang beberapa menit setelah gol Ghozali Siregar.
Kevin van Kippersluis melepaskan tendangan lob dari luar kotak penalti.
Teja Paku Alam bersusah payah membuat penyelamatan sehingga bola membentur mistar gawang.
Bola sempat dikuasai Esteban Vizcarra tapi wasit menganggap Esteban dalam posisi off side.

starting line up
Gelandang asing Omid Nazari tampil sebagai pemain utama dalam laga Persib Bandung vs Semen Padang.
Pernah Satu Hotel dengan Febri Hariyadi, Pemain Muda Rekrutan Anyar Persib Ini Mengaku Tegang & Malu |
![]() |
---|
Belum Ada Kompetisi, Ini yang Dilakukan Pemain Baru Persib Bandung Bayu Mohamad Fiqri |
![]() |
---|
Sudah Jadi Pemain Persib Bandung, Pemain Ini Malah Belum Pernah Sekalipun ke Bandung, Kok Bisa? |
![]() |
---|
Berstatus Paling Muda, Kiper Persib ini Siap Bersaing Memperebutkan Satu Tempat di Timnas U-22 |
![]() |
---|
Bukan Pemain, Ini Orang Pertama di Persib Bandung yang Telah Mendapat Vaksin Covid-19 |
![]() |
---|