Harta Bupati Labuhan Batu yang Ditangkap KPK Naik 100 Persen Hanya dalam 1 Tahun
Total lima orang yang ditangkap KPK dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) tersebut. Tiga orang di antaranya dinapkan di Polres Labuhanbatu.
TRIBUNJABAR.ID, MEDAN - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih melakukan pemeriksaan terhadap Bupati Labuhanbatu Pangoal Harahap dan dan ajudannya yang ditangkap di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang,Selasa (17/7/2018).
Total lima orang yang ditangkap KPK dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) tersebut. Tiga orang di antaranya dinapkan di Polres Labuhanbatu.
KPK menyita barang bukti transaksi uang ratusan juta, yang diduga terkait suap pengurusan sejumlah proyek Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).
Juru Bicara KPK Febri Diansyah mengatakan, kasus tersebut berkaitan dengan sejumlah proyek di Dinas PUPR setempat
"Tim KPK sudah mengamankan bukti-bukti transaksi dengan nilai sekitar ratusan juta rupiah dan masih kami perdalam terus," kata juru bicara KPK Febri Diansyah kepada wartawan, Selasa (17/7/2018).
"(Suap diduga) ratusan juta rupiah (lewat) bukti transaksi yang kita amankan. Ada proses pengambilan atau penarikan uang, kemudian terjadi transaksi di sana," terang Febri.
Sementara tiga pihak swasta yang diduga menyuap, yang ditangkap di Labuhanbatu, selanjutnya dibawa ke Jakarta.
"Sekarang (pihak swasta) masih di Polres Labuhanbatu, tentu harus dibawa dulu ke Medan, baru bisa dibawa ke Jakarta. Mungkin besok," ujar Febri.
• Penasihat Hukum Habib Rizieq Mengaku Terkejut Didaftarkan Jadi Caleg dari PDI-P
• Cara Bersihkan Sampah WhatsApp, Memori Ponsel Kamu Tak Akan Penuh Lagi
• Patrich Wanggai Ungkap Alasan Perkuat Persib Bandung
Laporan Harta kekayaan Bupati Labuhanbatu
Dilansir dari laman Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), Selasa (17/7/2018), harta kekayaan yang dilaporkan Pangonal didominasi bidang tanah dan bangunan.
Total ada 41 bidang tanah dan bangunan yang tercantum dalam LHKPN, yang terakhir dilaporkannya pada 7 Oktober 2016.
Namanya Disebut SBY jadi Aktor Kudeta, Moeldoko : Jangan Menekan Saya, Saya Ingatkan Semuanya |
![]() |
---|
Bukan Sinovac, Vaksinasi Mandiri Pakai Sinopharm, Luhut Pastikan Bulan Depan Tiba 2 Juta Dosis |
![]() |
---|
ISI Baterai, Jumat ini Ada Wilayah yang Mati Lampu 6 Jam, Berikut Wilayah Terkena Pemadaman Listrik |
![]() |
---|
Sinopsis Sinetron Ikatan Cinta Malam Ini 26 Februari, Aldebaran dan Rendy Apes Gara-gara Hal Ini |
![]() |
---|
Ngaku Ditusuk dan Diperkosa, Ternyata Orang Dekat yang Telah Menghabisi Nyawa Lansia di Bandung |
![]() |
---|