Liga 1 2018
Mantan Pemain Persib Bandung Ini Sudah Sejak Lama Dambakan Gabung Arema FC
Mantan pemain Sriwijaya FC yang baru bergabung dengan Arema FC berjanji akan mengeluarkan. . .
Penulis: Fauzie Pradita Abbas | Editor: Fauzie Pradita Abbas
Meskipun membela Arema FC, Makan Konate tidak khawatir pada rivalitas dengan Persib Bandung.
Jokowi Sebut Mahfud MD, TGB dan Airlangga Hartanto Masuk Bursa Bacawapres 2019 https://t.co/ryeZTXhIZs via @tribunjabar
— Tribun Jabar (@tribunjabar) July 16, 2018
“Sebagai pemain profesional, pindah tim itu sudah biasa.”
“Saya tidak ada masalah dengan Persib. Saat saya pergi dari Persib juga dengan cara baik-baik,” kata Konate, seperti dilansir dari SuryaMalang.com.
Konate mengaku senang bisa bergabung dengan Arema FC.
Sejak pertama kali bermain di Indonesia, Makan selalu mengikuti perkembangan Singo Edan.
Makanya ketika ada kesempatan bergabung, Makan tidak ingin melewatkanya.
“Arema FC adalah tim besar dengan target yang juga besar. Untuk itu saya ingin membantu mewujudkan target tersebut,” katanya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/makan-konate_20180716_220556.jpg)