Pilkada Serentak
Ini Catatan Bawaslu Jabar Tentang TPS yang Tidak Disiplin Saat Pilkada Serentak 2018
Kordiv Pengawasan Bawaslu Jabar, Abdulah, mengatakan masih menemukan sejumlah TPS yang tidak disiplin.
Laporan Wartawan Tribun Jabar, Theofilus Richard
TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG - Bawaslu Jabar memiliki sejumlah catatan dalam pelaksanaan Pilkada serentak 2018.
Kordiv Pengawasan Bawaslu Jabar, Abdulah, mengatakan masih menemukan sejumlah TPS yang tidak disiplin.
"Kami temukan ketidakpahaman peraturan berimpilkasi serius soal rekapitulasi teknis penyelenggaraan di tingkat TPS," ujarnya ketika ditemui di Kantor KPU Jabar, Minggu (8/7/2018).
• Orangtua Siswa Kembali Datangi Kantor Disdik Kota Bandung, Minta Keadilan Soal PPDB
• Egy Maulana Vikri Urutan Dua Most Viewed Transfer di Bawah Cristiano Ronaldo yang ke Juventus
Beberapa ketidakdisiplinan TPS di antaranya adalah TPS yang belum buka pada pukul 07.00 WIB, TPS yang mengakhiri pemungutan suara sebelum pukul 13.00 WIB, dan ketidaklengkapan logistik.
Berikut merupakan data temuan Bawaslu mengenai TPS yang kurang disiplin.
Pawang Sebut Rizki Akan Bangun Kalau Ditidurkan Bareng Ular King Cobra-nya Selama 7 Hari https://t.co/WplMlGjl9G via @tribunjabar
— Tribun Jabar (@tribunjabar) July 11, 2018
TPS yang buka lebih dari pukul 07.00 WIB
1. Kabupaten Bandung 207 temuan
2. Kota Depok 173 temuan
Hitung Suara KPU di Tiga Daerah Pilkada Serentak di Jabar Sudah 100 persen, Ini Hasil Terbarunya |
![]() |
---|
2. Ikut Pilkada Serentak, 4 Artis Ini Diprediksi Kalah Menurut Real Count, Salah Satunya Adly Fairuz |
|
---|
Gibran dan Bobby Menang Pilkada 2020, Rocky Gerung Apresiasi Jokowi, Sebut Sukses Wariskan Kekuasaan |
![]() |
---|
4. Ini Daftar Paslon yang Melawan Kotak Kosong di Pilkada Serentak 2020 |
|
---|
Tata Cara Mencoblos di TPS, 9 Desember Pilkada Serentak di 270 Daerah di Indonesia |
![]() |
---|