Politeknik Negeri Bandung Kembali Gelar Kompetisi Pariwisata Indonesia, Diikuti 750 Mahasiswa
"Acaranya berupa talkshow bersama Menteri Pariwisata, bazar, kompetisi, dan pengumuman pemenang besok,"
Laporan Wartawan Tribun Jabar, Putri Puspita
TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG- Menteri Pariwisata Indonesia, Arief Yahya, membuka Kompetisi Pariwisata Indonesia (KPI) yang ke-9.
Acara yang diadakan tiap tahun ini diadakan oleh program studi Usaha Perjalanan Wisata (UPW), Politeknik Negeri Bandung (Polban) yang bekerja sama dengan Telkom University dan Stiepar Yapari.
Pada tahun sebelumnya acara KPI digelar selama tiga hari tetapi tahun ini hanya berlangsung dua hari. Hal itu dikatakan Ketua program UPW, Marceilla Suryana.
KPI ini terselenggara berkat dukungan Kementerian Pariwisata, Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata (Asita), serta Asosiasi Perusahaan Penyelenggara Pameran dan Konvensi Indonesia (ASPERAPI) Jabar.
Kabar Terbaru Siti KDI yang Menikah dengan Pria Turki, Dia Punya Putri Kecil yang Menggemaskan https://t.co/kcowpADULB via @tribunjabar
— Tribun Jabar (@tribunjabar) May 3, 2018
Dukungan lain datang dari Himpunan Pramuwisata Indonesia (HPI) Jabar, Dinas Kebudayaan & Pariwisata, Kota Bandung, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jabar, serta Himpunan Mahasiswa Pariwisata Indonesia (HMPI).
"Acaranya berupa talkshow bersama Menteri Pariwisata, bazar, kompetisi, dan pengumuman pemenang besok (Jumat, 5/5/2018)," ujar Marceilla di Polban, Jalan Gegerkalong Hilir, Ciwaruga, Kamis (3/5/2018).
Tujuan KPI sebagai sarana pengembangan potensi dan meningkatkan kompetensi mahasiswa pariwisata Indonesia.
Baca: Raphael Maitimo Tebar Ancaman Hattrick Khianati Mantan, Persib Bandung Jadi Korban Ketiga?
BOBOTOH WAJIB TAHU, Seluruh Laga Persib Bandung Akan Disiarkan Langsung, Jadi Tak Usah Nyetadion |
![]() |
---|
KABAR BARU Nissa Sabyan dan Ayus, Akhirnya Anisa Rahman Muncul Ungkap Keterangan dan Kabar Gembira |
![]() |
---|
KABAR GEMBIRA, Lowongan Kerja Besar-besaran di Kementerian PUPR untuk Lulusan D3/S1, Daftar di Sini |
![]() |
---|
SIAPA Rina Gunawan yang Kemarin Meninggal di Usia 47 Tahun, Kisah Dietnya Sempat Viral |
![]() |
---|
KABAR TERBARU PERSIB, Ferdinand Sinaga di Ambang Pulang, Ezra Walian Masuk Bursa |
![]() |
---|