Di Bandung Ternyata Ada Pengantar Surat dari Kantor ke Kantor, Bersepeda Suratnya Kategori Rahasia
Dia mengenakan kemeja flanel kotak-kotak dan celana jins yang di bagian pahanya robek-robek.
Penulis: Yongky Yulius | Editor: Ichsan
Wawancara Anies Bikin Heboh, Najwa Shihab Mati Kutu Saat Berhadapan dengan The Sacred Riana https://t.co/yIAieHo9xV via @tribunjabar
— Tribun Jabar (@tribunjabar) January 30, 2018
Dalam seminggu, biasanya ada 3-4 hari di mana Yanuar menerima banyak permintaan mengantarkan surat.
Namun, dia harus tepat waktu dalam mengantar suratnya. Dalam satu jam, dia harus memastikan surat yang diantarnya itu sampai ke tujuan.
Yanuar mengaku bersyukur. Selama kurang lebih dua tahun dia menekuni pekerjaan itu, dia tak pernah terlambat mengantarkan surat.
Menggunakan sepeda membuatnya tak terjebak macet karena bisa mengambil jalan pintas melalui 'jalan tikus'.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/yanuar_20180130_141619.jpg)