Kaleidoskop 2017

Sembilan Kasus di Kota Bandung yang Paling Menyita Perhatian Publik Selama 2017

"Dari berbagai kasus, terdapat sembilan kasus dan 29 tersangka yang cukup menonjol selama tahun 2017 di Polrestabes Bandung," kata Kapolrestabes

Penulis: Daniel Andreand Damanik | Editor: Yudha Maulana
Tribun Jabar/Daniel Andreand Damanik
Kapolrestabes Bandung, Kombes Pol Hendro Pandowo beserta jajarannya memimpin rapat akhir tahun Polrestabes Bandung, Kamis (28/12/2017). 

9. Kasus penyebar ujaran kebencian terhadap Ibu Negara Iriana Jokowi. Kasus ITE ini terjadi pada 08 September 2017. Satu orang dijadikan tersangka.

Hasil kinerja selama tahun 2017, Polrestabes Bandung memperoleh rapor biru. Jika dibandingkan tahun 2016, pengungkapan dan penyelesaian kasus lebih tinggi di tahun 2017," kata Kombes Pol Hendro Pandowo di Mapolrestabes Bandung, Kamis (28/12/2017).

Baca: Nagita Slavina Kenakan Dress Mahal, Harganya Bikin Geleng-Geleng

Kapolrestabes Bandung, Kombes Pol Hendro Pandowo, mengucapkan terimakasih kepada seluruh jajarannya yang sudah bekerja keras membasmi kejahatan dan menciptakan rasa aman di tengah-tengah masyarakat Kota Bandung.

"Pencapaian ini juga berkat peranan masyarakat yang selalu membantu pihak Kepolisian dalam melaporkan setiap tindakan kejahatan di masyarakat," kata Kombes Pol Hendro Pandowo.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved